Latihan Soal Online


SD Kelas 6 / UTS Tema 2 SD Kelas 6

Bacalah teks berikut!

Teks proklamasi dirumuskan oleh para tokoh bangsa dengan satu tujuan, yaitu untuk mempercepat kemerdekaan Indonesia.

Kata tanya yang tepat untuk jawaban tersebut adalah…

A. Bagaimana teks proklamasi dirumuskan?

B. Mengapa terjadi perumusan teks proklamasi?

C. Apa tujuan para tokoh bangsa merumuskan teks proklamasi?

D. Dimana para tokoh bangsa merumuskan teks proklamasi?

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 

Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1SD Kelas 2SD Kelas 3SD Kelas 4SD Kelas 5SD Kelas 6SMP Kelas 7SMP Kelas 8SMP Kelas 9SMA Kelas 10SMA Kelas 11SMA Kelas 12

Trending Topik

Loading...

Preview soal lainnya: PAI Bab 12 SD Kelas 3

Surah yang menjelaskan untuk menyempurnakan takaran dan timbangan adalah …

A. Al baqarah

B. Al bayyinah

C. Al ‘araaf

D. Al qori’ah


Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.

Materi Latihan Soal Lainnya: