Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SMP Seni Budaya (Acak)
Pola lantai garis lurus dalam gerak tari memiliki makna…
A. memberikan kesan lembut tetapi lemah
B. memberikan kesan penuh dengan kekuatan
C. memberikan kesan sederhana tetapi kuat
D. memberikan kesan sentuhan intelektual
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Seni Budaya Semester 2 Genap SMP Kelas 7
Memposisikan tubuh dalam kondisi santaiu dan tanpa tegangan merupakan bagian latihan …
A. Pemanasan
B. Olah suara
C. Permainan tempo
D. Relaksasi
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.