Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SMP PPKn (Acak)
Contoh pelaksanaan norma kesusilaan dalam masyarakat adalah ….
A. melaksanakan ibadah tepat waktu
B. selalu berkata jujur dalam setiap tindakan
C. mengenakan helm saat mengendarai sepeda motor
D. menyantuni anak yatim
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: PTS PPKn Semester 2 Genap SMP Kelas 8
Pak Dedi merupakan seorang pejabat di lingkungan pemerintahan di kota tempat ia tinggal. Pak Dedi memiliki sikap disiplin dan tidak pernah melanggar hukum terutama yang berhubungan dengan korupsi. Sikap tersebut mencerminkan….
A. Ketokohan.
B. Keteladanan.
C. Kebangsaan.
D. Pewarisan.
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.