Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SMP PPKn (Acak)
Sumpah Pemuda dapat menggerakkan para pemuda untuk mencapai kemerdekaan. Selain itu, Sumpah Pemuda dapat dijadikan sebagai
A. penegas jati diri bangsa Indonesia sebagai sebuah negara
B. alat menakut-nakuti penjajah agar meninggalkan Indonesia
C. sarana memperkukuh komitmen bangsa menaati pemerintahan kala itu
D. petunjuk arah pembangunan bangsa Indonesia pada kelak kemudian hari
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: PTS Pkn SMP Kelas 7
Sebutkan 3 tokoh yang menyampaikan rumusan Pancasila dalam sidang BPUPKI pertama?
A. Soepomo, Soekarno, Moh. Yamin
B. Soepomo, Radjiman, Soekarno
C. Agus Salim, Abikoesno, Moh. Yamin
D. Moh. Yamin, Soekarno, Moezakir
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Tema 3 Subtema 3 SD Kelas 1
- Sejarah Indonesia SMA Kelas 11
- Sistem Gerak Pada Manusia - IPA SMP Kelas 8
- UTS PPKn Semester 2 Genap SMP Kelas 8
- Kerajaan Mataram Islam - Sejarah SMA Kelas 11
- IPA Tema 8 SD Kelas 4 KD 3.3
- Ulangan PPKn SD Kelas 6
- Pubertas - Menjaga Kesehatan Organ Reproduksi - Tema 7 SD Kelas 6
- Seleksi Pembinaan Olimpiade Matematika SD Kelas 3
- Bahasa Indonesia SMP Kelas 8