Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SMP IPS (Acak)
Apa yang kalian ketahui tentang Kebijakan Politik dumping?
A. kebijakan menjual barang di luar negeri lebih mahal daripada harga barang di dalam negeri.
B. kebijakan menjual barang di luar negeri lebih murah daripada harga barang di dalam negeri.
C. kebijakan berupa pemberian bantuan untuk produsen yang mampu mencapai target tertentu.
D. kebijakan yang diberlakukan untuk menghilangkan hambatan-hambatan perdagangan internasional
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Ekonomi - IPS Bab 8 SMP Kelas 8
Berdasarkan gambar tersebut (import vaksin) menunjukkan manfaat perdagangan antarnegara berupa … .
A. memperoleh barang yang belum dapat di produksi dalam negeri
B. memperoleh barang unggulan suatu negara
C. menjalin persahabatan dengan negara lain
D. transfer teknologi dari negara lain yang lebih maju
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- PTS 1 Seni Budaya SD Kelas 6
- Persiapan Try Out Bahasa Indonesia SD Kelas 6
- Sejarah Peminatan SMA Kelas 12 IPS
- TIK SMP Kelas 9
- PH Bahasa Indonesia Tema 7 SD Kelas 5
- Bahasa Indonesia Tema 7 Sub tema 2 SD Kelas 6
- Kuis IPA SD Kelas 5
- PAI SD Kelas 3 Pembelajaran 10
- Tema 6 Subtema 1 Pembelajaran 5 SD Kelas 3
- PPKn Tema 7 SD Kelas 5