Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SMP IPS (Acak)
Peran rumah tangga ekonomi disajikan sebagai berikut.
1. Menyediakan barang-barang ekspor
2. Menyediakan fasilitas untuk ekspor impor
3. Mengadakan proteksi terhadap industri dalam negeri
4. Mengimpor barang sesuai kebutuhan
5. Menjaga stabilitas harga melalui kebijakan moneter
Dari pernyataan tersebut yang merupakan peran rumah tangga pemerintah adalah nomor….
A. 1, 2, dan 3
B. 1, 4, dan 6
C. 2, 3, dan 5
D. 3, 4, dan 5
E. 4, 5, dan 6
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: UH 1 IPS Bab 3 SMP Kelas 7
Manusia membutuhkan jalan sebagai sarana untuk beraktivitas saat menggunakan sepeda motor atau mobil, hal tersebut merupakan kebutuhan menurut subyeknya yakni kebutuhan…
A. Jasmani
B. Rohani
C. Individual
D. kelompok
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Pengayaan Fisika SMP Kelas 8
- Remidial Seni Budaya SMA Kelas 11
- Seni Budaya Tema 6 Subtema 2 SD Kelas 4
- Puisi Rakyat - Bahasa Indonesia SMP Kelas 7
- PAS Bahasa Inggris SD Kelas 2
- Perbandingan dan Aritmetika Sosial - Matematika SMP Kelas 7
- Perbandingan Berbalik Nilai dan Skala - Matematika SMP Kelas 7
- Penilaian Akhir Tema 3 Subtema 2 SD Kelas 2
- PPKn Tema 8 SD Kelas 3
- Pekerjaan Dasar Otomotif - PTS TBSM SMK Kelas 10