Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SMP IPA (Acak)
Perhatikan gambar anatomi akar di atas!
Berdasarkan gambar, fungsi dari struktur X adalah…
___
A. Memperluas daerah penyerapan air dan unsur hara dari tanah
B. Melindungi akar ketika menembus tanah
C. Mengangkut air dan unsur hara dari tanah
D. Menopang pohon untuk tetap dapat berdiri
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Karakteristik dan Klasifikasi Makhluk Hidup - IPA Biologi SMP Kelas 7
Hewan diatas dimasukkan dalam satu kelompok tertentu karena kesamaan ciri.yaitu…
A. kelompok mamalia karena memiliki kelenjar susu
B. kelompok vertebrata karena memiliki tulang belakang
C. kelompok tetrapoda karena memiliki 4 kaki
D. kelompok hewan nocturnal karena akyif dimalam hari
E. kelompok karnivora karena pemakan ikan
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Perencanaan Usaha Tanaman Pangan - Prakarya SMA Kelas 10
- Ulangan Harian Tema 1 SD Kelas 6
- Bahasa Jerman SMA Kelas 10
- Fiqih MTs Kelas 8
- Ulangan PPKn Tema 2 SD Kelas 4
- Usaha dan Energi - Fisika SMA Kelas 11
- Bahasa Inggris SMP Kelas 8
- UH Manajemen - Ekonomi SMA Kelas 10
- PPKn Tema 1 SD Kelas 3
- Bab 4 Pencak Silat - Penjas PJOK SD Kelas 4