Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SMA Sosiologi (Acak)
Pengendalian jumlah dan pertumbuhan penduduk dapat dilakukan dengan cara-cara berikut, kecuali ….
a. menekan angka kelahiran
b. meningkatkan jumlah transmigrasi
c. meningkatkan pendidikan
d. pembatasan jumlah kelahiran
e. menunda usia perkawinan muda
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
- Penelitian Geografi SMA Kelas 10
- Prakarya SMA Kelas 12
- Hikayat - Bahasa Indonesia SMA Kelas 10
- Ulangan IPA Tema 5 SD Kelas 6
- Berpikir Komputasional - TIK SMA Kelas 10
- Usaha dan Daya - IPA SMP Kelas 8
- Bab 2 Tentang Akil Baligh - Fiqih MI Kelas 4
- Olimpiade Matematika SD Kelas 4
- Hijrah Nabi Muhammad - PAI SD Kelas 4
- PPKn Bab 3 SMP Kelas 9
- Norma - PPKn SD Kelas 4
- Teks Iklan, Slogan dan Poster - Bahasa Indonesia SMP Kelas 8
- Bab 2 Norma dan Keadilan - PPKn SMP Kelas 7
- Administrasi Sistem Jaringan (ASJ) SMK Kelas 11
- Grafik Fungsi Kuadrat - Matematika SMP Kelas 9
- Gerak dan Gaya - IPA SMP Kelas 7
- Panca Indera - IPA SD Kelas 4
- Pranatacara - Bahasa Jawa SMA Kelas 12
- Ulangan Harian Bahasa Indonesia Bab 3 - SMP Kelas 9
- Sunan Bonang - Sejarah Kebudayaan Islam (SKI) MI Kelas 6
Preview soal lainnya: Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat - Sosiologi SMA Kelas 10
Di daerah Sawangan, Kota Depok, menolak penggunaan pemakaman umum di daerahnya untuk kuburan korban Covid-19 (Tempo, 30 Maret 2020). Masyarakat sangat khawatir jika mayat yang dikuburkan tetap dapat menyebarkan virus Corona di daerahnya. Padahal jenazah yang sudah diproses dengan baik di rumah sakit dengan menggunakan berbagai pelindung seperti desinfektan dan peti khusus tidak akan menyebabkan penyebaran virus Corona.
artikel diatas merupakan contoh dari disfungsi dan disorganisasi sosial. Disfungsi sosial terjadi akibat..
_
A. ketika seseorang tidak mampu menjalankan fungsi sosial yang sesuai dengan status sosial akibat rasa takut terhadap Covid-19.
B. Ketika seseorang mampu menjalankan fungsi sosial tetapi memiliki rasa takut terhadap covid 19
C. adanya rasa tidak peduli dengan keadaan sekitar
D. Seseorang yang mampu menjalankan fungsi sesuai dengan status sosial yang ada
E. Seseorang yang salah dalam menjalankan fungsi akibat rasa takut yang dimilikinya
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- APBN - Ekonomi SMA Kelas 11
- Seni Budaya Tema 5 Subtema 2 SD Kelas 6
- Penilaian Akhir Tahun Matematika SMP Kelas 8
- Salam dan Perkenalan dalam Bahasa Prancis
- Ulangan Seni Budaya SMA Kelas 10
- PTS Bahasa Indonesia SMA Kelas 12
- Sistem Pencernaan Manusia - IPA Tema 3 Subtema3 SD Kelas 5
- Penjaskes SD Kelas 2
- Pretest Bahasa Jerman SMA Kelas 10
- UTS PAI Semester 2 Genap SD Kelas 4