Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SMA Sosiologi (Acak)
Peperangan antarnegara menimbulkan dampak negatif bagi warga sipil yang menjadi korban. Banyak rumah warga sipil rusak dan jatuh korban jiwa akibat perang. Mereka harus mengungsi mencari tempat yang lebih aman. Kondisi tersebut menunjukkan dampak konflik secara ….
A. fisik
B. sosial
C. mental
D. tidak langsung
E. tidak nyata
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Soal Sosiologi SMA Kelas XI Semester 1
Berikut ini yang tidak termasuk mobilitas horizontal adalah ….
a. perpindahan tempat tinggal
b. seorang pelayan toko pindah kerja menjadi satpam di supermarket
c. seorang anak petani karena belajar giat akhirnya menjadi camat
d. seorang pindah sekolah lain karena tidak bisa menyesuaikan diri
e. seorang pejabat dimutasi ke kantor lain
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Perkalian dan Pembagian - Matematika SD Kelas 3
- PTS Tema 1 PPKn SD Kelas 5
- Penilaian Harian PPKn SD Kelas 2 KD 3.4
- PH IPS Tema 8 SD Kelas 4
- UAS IPS Semester 1 Ganjil SMP Kelas 8
- Luas dan Keliling Persegi dan Segi Tiga - Matematika SD Kelas 4
- Ulangan Penjaskes PJOK SMP Kelas 9
- Perilaku Terpuji - PAI SD Kelas 2
- Seni Budaya Semester 2 Genap SMP Kelas 9
- Rangkaian Listrik - IPA SD Kelas 6