Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SMA Sejarah (Acak)
Perubahan besar bagi bangsa Indonesia setelah Proklamasi Kemerdekaan adalah…
a. mampu mengalang persatuan dan kesatuan
b. dari bangsa terjajah menjadi bangsa yang merdeka
c. dari bangsa yang merdeka menjadi bangsa yang berdaulat
d. mampu mempermalukan pemerintahan militer jepang di Indonesia
e. mampu menjadi negara yang kaya raya
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Ujian Nasional Sejarah SMA Kelas 12 Tahun 2017 (Paket 2)
Asia Pasific Economic Cooperation (APEC) yang digagas oleh Bob Hawke pada dasarnya adalah organisasi kerjasama ekonomi untuk…
a. Mengantisipasi globalisasi dan liberalisasi perdagangan
b. Dukungan dan kerjasama bagi negara-negara berkembang
c. Pembangunan infrastruktur ekonomi di negara-negara Asia dan Pasifik Selatan
d. Menyeragamkan tarif dasar dan bea masuk impor
e. Kerjasama layanan kredit dan perbankan untuk negara berkembang
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.