Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SMA Sejarah (Acak)
Di bawah ini, manakah yang tidak merupakan faktor Eksternal yang dalam hubungan internasional ?
A. Negara tidak dapat berdiri sendiri
B. Membangun komunikasi lintas bangsa dan negara
C. mewujudkan suasana duniabaru yang damai dan sejahtera
D. Kekhawatiran terancamnya kelangsungan hidup
E. menumbuhkan salig pengertian antar bangsa
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Ulangan Sejarah SMA Kelas 12
Berdasarkan gambar di atas, gerakan ini berdiri pada Maret 1942 dipimpin oleh Hihosyi Syimizu dan Mr. Samsuddin (tokoh Parindra Jawa Barat). Gerakan ini bertujuan untuk merekrut dan mengerahkan tenaga rakyat yang akan dimanfaatkan dalam perang Asia Timur Raya. Namun, setahun kemudian gerakan ini telah di bubarkan, karena ….
A. tidak mendapat dukungan rakyat Indonesia
B. lebih bermanfaat bagi rakyat Indonesia
C. kurangnya partisipasi rakyat Indonesia
D. adanya kecurigaan terhadap fasisme Jepang
E. banyaknya korban jiwa yang berjatuhan
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- UTS Bahasa Indonesia SMP MTs Kelas 7
- PTS PAI Semester 2 Genap SD Kelas 5
- Tema 2 Subtema 4 - Matematika SD Kelas 3
- Telinga Sebagai Indera Pendengaran - IPA SD Kelas 4
- PAT Bahasa Arab MTs Kelas 7
- Luas Persegi dan Persegi Panjang - Matematika SD Kelas 3
- Pencemaran Lingkungan - IPA Bab 9 SMP Kelas 7
- Khitan - Fiqih MI Kelas 5
- PTS 1 Bahasa Arab MI Kelas 3
- Energi Listrik - IPA SD Kelas 6