Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SMA Sejarah (Acak)
dibawah ini manakah yang termasuk kedalam program kerja kabinet Ali Sastroadmidjojo…
A. meningkatkan keamanan dan kemakmuran serta segera menyelenggarakan PEMILU untuk memilih anggota parlemen diselenggarakan pada 29 September 1955
B. Menyempurnakan organisasi angkatan perang
C. pengangkatan anggota PNI menjadi gubernur di Jawa Barat dan Sulawesi oleh Mr.Iskaq
D. Mengatasi masalah desentralisasi, inflasi, dan pemberantasan korupsi
E. Pembentukan daerah-daerah otonomi dan mempercepat terbentuknya anggota-anggota DPRD
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: SMA Sejarah Kelas 12
Tujuan dari nasionalisasi De Javasche Bank pada akhir tahun 1951 adalah ….
A. memberikan akses pinjaman kepada pengusaha Cina dan Arab
B. membentuk dan menyelenggarakan fungsi bank sentral dan bank sirkulasi
C. memberikan akses pinjaman kepada pengusaha kecil dan menengah
D. memberikan akses pinjaman kepada kaum pengusaha menengah dan atas
E. menghimpun dana dari masyarakat melalui Bank Indonesia
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Kuis IPA SD Kelas 6
- Tema 7 Subtema 4 SD Kelas 3
- Tema 2 Subtema 2 SD Kelas 2
- UTS Sejarah Indonesia SMA Kelas 11
- Ulangan IPS Bab 3 SMP Kelas 7
- Puisi Rakyat dan Fabel - Bahasa Indonesia SMP Kelas 7
- Klasifikasi Makhluk Hidup - IPA SMP Kelas 7
- Kerajinan Serat - Prakarya SMP Kelas 7
- Masa Pubertas - IPA SD Kelas 6
- PAS Biologi SMP Kelas 7