Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SMA Geografi (Acak)
Perhatikan pernyataan berikut :
(1) deteksi
(2) pemasukan
(3) identifikasi
(4) keluaran
(5) analisis
(6) pengguna
Dari pernyataan tersebut yang termasuk langkah/tahapan interpretasi citra ditunjukkan nomor ….
A. (1), (2), dan (3)
B. (1), (3), dan (5)
C. (2), (4), dan (5)
D. (2), (3), dan (4)
E. (1), (4), dan (5)
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: UTS Geografi SMA Kelas 11
Salah satu konsep geografi dari Henry J. Warman yang menyatakan bahwa bumi adalah salah satu planet dari tata surya adalah konsep….
A. Lapisan kehidupan
B. Wilayah
C. Interaksi keruangan
D. Bumi sebagai bola regional
E. morfologi
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Termokimia SMA Kelas 11
- PAS IPS SD Kelas 5
- IPS Tema 5 Subtema 2 SD Kelas 4
- Negara Amerika Serikat - IPS SMP Kelas 9
- IPS Tema 6 Subtema 1 SD Kelas 5
- Pra Aksara, Hindu Budha dan Islam - IPS Bab 7 SMP Kelas 7
- Gaya, Pengaruh Gaya, dan Energi alternatif - IPA SD Kelas 6
- Sejarah kebudayaan Islam (SKI) MI Kelas 5
- APBN - Ekonomi SMA Kelas 11
- Tema 7 SD Kelas 5