Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SMA Biologi (Acak)
Perhatikan bagan reaksi transisi berikut dengan cermat!
Yang merupakan hasil sampingan dalam reaksi tersebut adalah….
a. NADH
b. NAD
c. CO2
d. asetil Ko-A
e. asam piruvat
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Metabolisme (Enzim dan Katabolisme)
Perhatikan pernyataan-pernyataan di bawah ini
1) perubahan glukosa menjadi asam piruvat
2) terjadi di sitosol
3) menghasilkan 2 ATP dan 2 NADH
4) proses perubahan asam piruvat menjadi asetil koenzim A
5) menghasilkan 6 NADH dan 2 FADH2
Pernyataan yang berkaitan dengan glikolisis ditunjukkan oleh nomor ….
(A) 1,2, dan 3
(B) 1,3, dan 5
(C) 1,3, dan 4
(D) 2,3, dan 4
(E) 2,3, dan 5
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Tema 4 Subtema 3 SD Kelas 1
- Perkalian - Matematika SD Kelas 3
- Bumi dan Bulan - IPA SD Kelas 4
- Keberagaman Masyarakat Indonesia - PPKn Semester 2 Genap SMP Kelas 9
- Tema 3 Subtema 3 SD Kelas 1
- Remedial Bahasa Indonesia SD Kelas 5
- Ulangan PPKn SMP Kelas 8
- PAS IPS SD Kelas 5
- Ulangan IPA Tema 6 SD Kelas 4
- Virus Corona (Covid-19)