Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SMA Biologi (Acak)
Pada tumbuhan paku tertentu dapat mengasilkan mikrospora, yaitu spora yang ….
a. berasal dari pertumbuhan zigot
b. dihasilkan pada pangkal batang
c. berukuran sangat kecil dan berkelamin jantan
d. dilengkapi dengan flagel
e. berukuran besar dan berkelamin betina
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Kingdom dan Ekosistem - Biologi SMA Kelas 12
Perhatikan gambar berikut !
Untuk memperoleh makanan, Porifera menangkap bahan makanan yang masuk bersama aliran air. Aliran air pada tubuh Porifera adalah ….
A. Porosit – oskulum – spongocoel
B. Porosit – Spongocoel – Oskulum
C. Spongocoel – Porosit – Oskulum
D. Oskulum – Spongocoel – Porosit
E. Oskulum – Porosit – Spongocoel
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Ulangan Perkalian - Matematika SD Kelas 2
- Greetings - Bahasa Inggris SMP Kelas 7
- Kuis PPKn SMP Kelas 7
- Tema 6 Subtema 3 SD Kelas 2
- UTS TIK SMP Kelas 9
- Tes Uji Coba (TUC) IPA SD Kelas 6
- Pembibitan dan Kultur Jaringan - UTS Biologi SMA Kelas 12
- Ulangan Bahasa Arab MI Kelas 1
- Penilaian Harian IPA Tema 1 Subtema 1 SD Kelas 5
- PPKn Bab 4 SMA Kelas 11