Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SMA Biologi (Acak)
Reaksi berikut terjadi pada organisme eukariotik.
- Dekarboksilasi oksidatif
- Sistem transpor elektron
- siklus Krebs
- glikolisis
Respirasi aerob terjadi melalui empat tahapan dengan urutan ….
A. 1,2,3,4
B. 2,4,3,1
C. 3,4,2,1
D. 4,1,3,2
E. 4,3,2,1
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Pertumbuhan & Perkembangan - Biologi SMA Kelas 12
Pertumbuhan memanjang dari epikotilyang menyebabkan plumula keluar menembus kulit biji dan muncul di atas tanah, adalah tipe perkecambahan
A. Hipogeal
B. Hibernasi
C. Epigeal
D. Dormansi
E. Imbibisi
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- IPS Tema 7 SD Kelas 6
- Penilaian Harian Bahasa Inggris SMP Kelas 8
- Sosiologi Semester 1 Ganjil SMA Kelas 10
- UH 1 PPKn SMA Kelas 11
- Bersatu Dalam Keberagaman - PPKn SD Kelas 3
- Tema 1 - PKn SD Kelas 2
- IPS Tema 7 Subtema 3 SD Kelas 5
- Saling Memaafkan - PPKn SD Kelas 3
- Bahasa Indonesia Subtema 1 dan 2 SD Kelas 3
- Materi Himpunan - Matematika SMP Kelas 7