Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SMA Biologi (Acak)
Organela yang terdapat di dalam sitoplasma Protozoa air tawar yang berfungsi untuk osmoregulasi adalah ….
A. plasmasol
B. vakuola kontraktil
C. selaput plasma
D. vakuola makanan
E. plasmogel
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: PAT Biologi SMA Kelas 10
Siswa SMA kelas X berkunjung ke toko roti dan mengamati roti yang tidak terjual. Roti tersebut ditumbuhi oleh jamur. Siswa tersebut tertarik untuk mengamatinya. Hasil pengamatan di bawah mikroskop terlihat seperti pada gambar berikut! Ciri khas jamur tersebut adalah ….
A. memiliki askus
B. memiliki basidiokarp
C. mengalami konjugasi
D. memiliki hifa tidak bersekat
E. reproduksi aseksual dengan tunas
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Kalimat - Bahasa Indonesia SD Kelas 2
- Manfaat Gotong Royong - PKn SD Kelas 5
- OTK Keuangan SMK Kelas 12
- Bahasa Arab MA Kelas 10
- Desain Grafis - TKJ SMK Kelas 10
- Pelajaran 3 : Jujur Disayang Allah - PAI SD Kelas 4
- PH IPS Tema 8 SD Kelas 4
- Unsur Intrinsik dan Ekstrinsik Novel - Bahasa Indonesia SMA Kelas 12
- Tema 4 SD Kelas 4
- Bahasa Arab Semester 1 Ganjil MTs Kelas 8