Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SMA Bahasa Indonesia (Acak)
Penulisan judul yang sesuai dengan EYD adalah…
a. Peningkatan Swa Sembada Pangan
b. Perhatian pada Wawasan Kebangsaan dan Swa Sembada Pangan
c. Penanganan Swa Sembada Pangan oleh Petani
d. Pemberdayaan Petani dalam Peningkatan Swasembada Pangan
e. Peningkatan Kesejahteraan Bangsa Dengan Swasembada Pangan
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Remedial Bahasa Indonesia SMA Kelas 10
Bacalah penggalan hikayat “Bunga Kemuning” berikut!
Istri sang raja sudah meninggal ketika melahirkan anaknya yang bungsu, sehingga anak sang raja diasuh oleh inang pengasuh. Putri-putri Raja menjadi manja dan nakal. Mereka hanya suka bermain di danau. Mereka tak mau belajar dan juga tak mau membantu ayah mereka.
(Sumber teks: Kesusastraan Melayu Klasik dengan penyesuaian)
Nilai yang terkandung pada penggalan hikayat di atas yaitu…
A. Nilai moral
B. Nilai religi
C. Nilai sosial
D. Nilai budaya
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Pengetahuan Dasar Geografi - SMA Kelas 10
- PAT Penjas PJOK SD Kelas 5
- Pengukuran - Matematika SD Kelas 3
- Ulangan Harian Bahasa Inggris SD Kelas 5
- Tema 8 Subtema 2 SD Kelas 4
- Nama Nama Hewan - Bahasa Arab MI Kelas 3
- Remidi PTS 1 Ganjil Sejarah SMA Kelas 11
- Bangun Ruang - Matematika SD Kelas 6
- PTS 1 Bahasa Inggris SD Kelas 6
- Ulangan Harian Bahasa Indonesia SMA Kelas 11
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Tips : Jika halaman ini selalu menampilkan soal yang sama secara beruntun, maka pastikan kamu mengoreksi soal terlebih dahulu dengan menekan tombol "Koreksi" diatas.