Latihan Soal Online

Latihan Soal Online - Latihan Soal SD - Latihan Soal SMP - Latihan Soal SMA | Kategori : Semua Soal



Usaha dan Energi - Fisika SMA Kelas 11 / Soal no. 2 dari 18

Sebuah bola besi massanya 0,2 kg dilempar vertikal keatas. Energi potensial benda pada ketinggian maksimum h adalah 40 J. Bila g = 10 m/s², maka besar energi kinetik saat benda berada pada ketinggian 1/4 h adalah… .

A. 5 J

B. 10 J

C. 20 J

D. 25 J

E. 30 J

Pilih jawaban kamu:
         


Latihan Soal SD Kelas 1Latihan Soal SD Kelas 2Latihan Soal SD Kelas 3Latihan Soal SD Kelas 4Latihan Soal SD Kelas 5Latihan Soal SD Kelas 6Latihan Soal SMP Kelas 7Latihan Soal SMP Kelas 8Latihan Soal SMP Kelas 9Latihan Soal SMA Kelas 10Latihan Soal SMA Kelas 11Latihan Soal SMA Kelas 12

Preview soal lainnya:

PTS Bahasa Inggris SMP Kelas 7 › Lihat soal

After you see this symbol, what will you think?

A. You have to stop be careful

B. You can turn left

C. You can not park here

D. You can not smoke


Pengetahuan Umum › Lihat soal

Alpen banyak dikunjungi di …….

a. Swedia b. Rusia c. Denmark d.Swis


Materi Latihan Soal Lainnya:


Tentang LatihanSoalOnline.com

Latihan Soal Online adalah website yang berisi tentang latihan soal mulai dari soal SD / MI Sederajat, SMP / MTs sederajat, SMA / MA Sederajat hingga umum. Website ini hadir dalam rangka ikut berpartisipasi dalam misi mencerdaskan manusia Indonesia.