Latihan Soal Online

Latihan Soal Online - Latihan Soal SD - Latihan Soal SMP - Latihan Soal SMA | Kategori : Semua Soal



Ulangan Harian Bahasa Indonesia SMA Kelas 11 / Soal no. 2 dari 17

Cermati petunjuk kerja berikut!

Berikut adalah tata cara membuat jus spesial yang nikmat dan juga sehat untukkeluarga bahagia. langkah-langkahnya adalah sebagai berikut.

1) Siapkan bahan-bahan untuk membuat jus buah.

2) Masukkan buah dan bahan pelengkapnya ke dalam blender.

3) Aktifkan blender hingga buah lumat dan homogen.

4) Tuangkan ke dalam gelas jus.

5) Hidangkan dengan dilengkapi garnis.

kalimat 1, 2, 3, 4, dan 5 merupakan struktur teks prosedur bagian ….

A. tujuan

B. tahapan-tahapan

C. kesimpulan

D. penegasan ulang

E. deskripsi manfaat

Pilih jawaban kamu:
         


Latihan Soal SD Kelas 1Latihan Soal SD Kelas 2Latihan Soal SD Kelas 3Latihan Soal SD Kelas 4Latihan Soal SD Kelas 5Latihan Soal SD Kelas 6Latihan Soal SMP Kelas 7Latihan Soal SMP Kelas 8Latihan Soal SMP Kelas 9Latihan Soal SMA Kelas 10Latihan Soal SMA Kelas 11Latihan Soal SMA Kelas 12

Preview soal lainnya:

STS Bahasa Jawa SD Kelas 5 › Lihat soal

Wuragile Pandhawa iku jenenge….

A. Yudhistira

B. Werkudara

C. Arjuna

D. Nakula lan Sadewa


Soal UTS Sosiologi SMA Kelas XI Semester I › Lihat soal

Pada stratifikasi kekuasaan tipe kasta, ciri utamanya adalah sebagai berikut, kecuali ….
a. kekuasaan pemimpin tertinggi masih absolut
b. mobilitas vertikal masih sulit ditembus
c. batas-batas antaralapisan masih ketat
d. interaksi sosial antaralapisan masih kaku
e. status sosial berdasarkan kelahiran tetapi bisa diperjuangkan


Materi Latihan Soal Lainnya:


Tentang LatihanSoalOnline.com

Latihan Soal Online adalah website yang berisi tentang latihan soal mulai dari soal SD / MI Sederajat, SMP / MTs sederajat, SMA / MA Sederajat hingga umum. Website ini hadir dalam rangka ikut berpartisipasi dalam misi mencerdaskan manusia Indonesia.