Ujian Seni Budaya Semester 1 Ganjil SMA Kelas 12
Latihan soal pilihan ganda Ujian Seni Budaya Semester 1 Ganjil SMA Kelas 12 dan kunci jawaban.
Preview 10 soal pertama:
Unsur seni rupa yang menghasilkan ruang dan kesan dua dimensi dan tiga dimensi disebut ….
A. titik
B. tekstur
C. bidang
D. garis
E. warna
Jawaban:
Semua nada, lirik dan lagu dalam petunjukan teater secara sengaja diciptakan dengan tujuan….
A. Agar petunjukan teater semakin meriah
B. Agar petunjukan teater banyak penontonnya
C. Untuk memperkuat komunikasi makna
D. Agar suasana teater lebih hidup dan tidak monoton
E. Semua jawaban benar
Jawaban:
Warna hijau merupakan simbol dari….
A. Kesucian
B. Keberanian
C. Kesedihan
D. Ketenangan
E. Kesuburan
Jawaban:
Bentuk tiruan benda alam disebut ….
A. naturalis
B. figuratif
C. abstrak
D. intuitif
E. apresiatif
Jawaban:
Kata “tidak” dalam teks naskah dapat menggunakan bahasa tubuh dengan cara….
A. Menganggukan kepala
B. Menggelengkan kepala
C. Menengadahkan kepala
D. Mengangkat tangan
E. Melambaikan tangan
Jawaban:
Unsur berikut yang paling berpengaruh dalam keberhasilan pementasan drama adalah….
A. Naskah
B. Sutradara
C. Panggung
D. Penonton
E. Pemain
Jawaban:
Simbol yang di ungkapkan dengan kata-kata, baik oleh pemain, narrator, maupun dalang adalah….
A. Simbol visual
B. Simbol verbal
C. Simbol auditif
D. Simbol nonverbal
E. Simbol audiovisual
Jawaban:
Beragam bentuk kesenian yang tumbuh dan berkembang di masing-masing daerah yang ada di seluruh wilayah Indonesia disebut seni ….
A. Nusantara
B. manca negara
C. budaya
D. kreatif
E. asing
Jawaban:
Semua unsur yang mendukung alur cerita seperti lokasi kejadian, waktu kejadian, serta suasana atau kondisi kejadian disebut….
A. Dialog
B. Narator
C. Setting
D. Petunjuk
E. Tokoh drama
Jawaban:
Teater mempunyai fokus utama pada laku dan dialog. Dalam praktiknya, seniman teater akan menunjukan seninya dalam bentuk gerakan tubuh dan ucapan. Hal tersebut merupakan fungsi seni taater sebagai….
A. Teater sebagai sarana upacara
B. Teater sebagai media hiburan
C. Teater sebagai media ekspresi
D. Teater sebagai media komunikasi
E. Teater sebagai media pendidikan
Jawaban:
Pilih soal berdasarkan kelas
SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12Preview Soal Lainnya:
› Soal #771 : Soal UTS PKN SMA Kelas XI Semester 1Faktor penyebab tingkat partisipasi politik masyarakat rendah pada budaya politik parokial adalah….
a. rendahnya tingkat pendidikan
b. rendahnya tingkat ekonomi
c. rendahnya kesadaran berdemokrasi
d. rendahnya sikap politik
e. rendahnya kepedulian masyarakat
› Soal #77800 : PAT PAI SMA Kelas 10
Untuk meningkatkan pelayanan kesehatan masyarakat, dr. Lisa Herliyanti menyerahkan tiga buah ambulans pada RS. Islam “Mutiara Bunda”. Mobil Ambulan yang diserahkan tersebut dalam istilah wakaf disebut ….
A. wakif
B. maukuf bih
C. maukuf alaih
D. nazir
E. Sighat
Materi Latihan Soal Lainnya:
- PAT Sejarah SMA Kelas 12
- PAT Bahasa Indonesia SMP Kelas 8 Semester Genap
- UH PAI SMA Kelas 10 Kurikulum Merdeka
- PAT Bahasa Jawa SD Kelas 5 Semester Genap
- PAS Bahasa Arab MI Kelas 3 Semester Genap
- Kegiatan Ekonomi - IPS SMP Kelas 7
- PAT Sosiologi SMA Kelas 11
- Kuis Tema 7 SD Kelas 5
- PAT SMA Kelas 12
- PAT SMA Kelas 11