Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Ujian Semester 2 (UAS / UKK) Sosiologi SMA Kelas 11 / Soal no. 160 dari 240

Beberapa cara untuk mengatasi konflik di antaranya adalah dengan cara kerjasama. Proses penerimaan unsur-unsur baru dalam kepemimpinan dalam suatu organisasi untuk menghindari terjadinya instabilitas atau kegoncangan dalam organisasi yang bersangkutan adalah bentuk kerjasama yang disebut….
a. bargaining
b. coalition
c. cooptation
d. joint venture
e. perdamaian

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #152770 : UTS PAI SD Kelas 2 Semester Genap

Apa yang harus kita lakukan ketika Allah memberikan ujian berat?

A. Menyalahkan orang lain

B. Menyerah dan putus asa

C. Bersabar dan tetap bersyukur

D. Mengeluh dan tidak bersyukur


Soal #10753 : Ujian Nasional Biologi SMA Kelas 12 Tahun 2015

Pehatikan diagram persalinan kriotomeri pada tanaman bunga Linaria Maroccana beikut :

Apabila keturunan Fi disilangkan dengan bunga tanaman warna merah (Aabb), presentase tanaman bunga putih pada Fa adalah ….

A. 25%

B. 37,5%

C. 50%

D. 62,5%

E. 87,5%


Materi Latihan Soal Lainnya: