Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : UH Geografi 1 SMA Kelas 10 / Soal no. 8 dari 25

Perubahan iklim global mengancam kelangsungan hidup beruang kutub. Populasi beruang kutub kemungkinan besar berkurang lebih dari 30%. Uraian tersebut menunjukkan fenomena geosfer sebagai bagian objek meterial geografi yang pengelompokannya adalah ….

A. Atmosfer dan antrofosfer

B. Atmosfer dan biosfer

C. Biosfer dan litosfer

D. Litosfer dan hidrosfer

E. Biosfer dan antroposfer

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #121949 : PAS Sejarah SMA Kelas 11

Salah satu jenis musik yang dibawa masuk dan berkembang di Indonesia yang berasal dari Portugis adalah jenis musik…

A. Rock

B. Dangdut

C. Reggae

D. Keroncong

E. Jazz


Soal #40028 : PTS Pkn SD Kelas 3

Di kelas III terdapat murid laki-laki dan perempuan. Hal ini menunjukkan adanya keberagaman ….

A. agama

B. suku

C. fisik

D. jenis kelamin


Materi Latihan Soal Lainnya: