Semua Soal Topik : Tema 3 SD Kelas 4 / Soal no. 64 dari 98
Batang merupakan bagian penting pada tumbuhan.
Yang termasuk fungsi utama batang adalah ….
_
A. menyerap air dan zat hara dari tanah
B. menopang tumbuhan dengan merekat ke tanah
C. menyimpan cadangan air
D. menyalurkan makanan keseluruh bagian tumbuhan

Pilih soal berdasarkan kelas
SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12Preview Soal Lainnya:
› Soal #115686 : Kuis Seni Budaya Semester 2 Genap SMP Kelas 9Segala sesuatu yang dikenakan atau melekat dengan seorang penari disebut….
A. properti
B. tata busana
C. iringan
D. tempat pentas
› Soal #119030 : IPA Semester Ganjil SMP Kelas 7
Tingkatan-tingkatan pengelompokan makhluk hidup dalm sistem klasifikasi makhluk hidup disebut ….
A. Ekosistem
B. Individu
C. Marga
D. Takson
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Sejarah Kontemporer Dunia SMA Kelas 12
- UH Sejarah Bab 4 SMA Kelas 12
- PAS Sosiologi Semester 1 Ganjil SMA Kelas 11
- UH 3 Geografi SMA Kelas 10
- UH IPAS SD Kelas 4
- Organ Gerak Hewan dan Manusia - IPA SD Kelas 5
- PAS IPA Semester Ganjil SD Kelas 6
- Tema 5 Bahasa Indonesia SD Kelas 6
- Persiapan PAS PAI Semester 1 Ganjil SD Kelas 4
- Ekonomi Bab 5 SMA Kelas 11
