
Latihan Soal - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal
Latihan Soal Tema 3 SD Kelas 4
Preview:
Gambar koklea ditunjukkan pada nomor …
A. 1
B. 2
C. 3
D. 1-3
Berikut ini adalah penyebab lingkungan menjadi kotor, kecuali…
A. Membuang limbah ke sungai
B. Membuang sampah tidak pada tempatnya
C. Memanfaatkan sampah plastik untuk didaur ulang
D. Membuang sampah di sungai
Yang termasuk tahapan yang harus dilakukan sebelum wawancara adalah ….
A. mempersiapkan tema wawancara
B. menanyakan pertanyaan dengan lugas dan jelas
C. menulis kesimpulan
D. memperkenalkan diri dan berbasa- basi
Kata dan kalimat dalam laporan wawancara ditulis dalam kalimat yang ….
A. baku
B. tidak baku
C. panjang
D. bertele-tele
Salah satu manfaat dari Reboisasi adalah…
A. Mencegah terjadinya tsunami
B. Mencegah banjir dan tanah longsor
C. Membuat tanah semakin kering
D. Mencemari lingkungan
didaerah pegunungan, biasanya warga sekitar bekerja sebagai … .
A. Nelayan
B. Petani
C. Buruh
D. Tukang
Indonesia merupakan negara yang kaya akan keragaman. Salah satunya adalah keragaman agama atau keyakinan. Agama dan keyakinan yang diakui di Indonesia ada enam, yaitu Islam, Kristen, Katolik, Hindu, Buddha, dan Konghucu. Keragaman tersebut tidak menjadikan Indonesia terpecah belah. Semuanya hidup saling berdampingan dan saling bertoleransi.
Ringkasan dari cerita di atas adalah ….
A. Ada enam agama yang diakui di Indonesia, yaitu Islam Kristen, Katolik, Hindu, Buddha, dan Konghucu.
B. Banyaknya keragaman di negara Indonesia, tidak menjadikan Indonesia terpecah belah.
C. Masyarakat Indonesia hidup saling berdampingan
D. Indonesia negara yang kaya akan keberagaman
Manfaat sumber daya alam hayati bagi kehidupan manusia adalah ….
A. Tersedianya bahan tambang
B. Tersedianya air untuk kebutuhan manusia
C. Tercukupinya kebutuhan sinar matahari untuk energi alternatif
D. Tercukupinya bahan pangan
Membersihkan sungai yang tersumbat oleh sampah merupakan bentuk kerjasama di lingkungan ..
A. Masyarakat
B. Sekolah
C. Keluarga
D. Rumah
Untuk mencegah kerusakan hutan perlu diadakan penghijauan. Hal itu dilakukan untuk menjagadan melestarikan lingkungan sehingga terjadi keseimbangan alam. Penghijauan dapat dilakukanmelalui ….
A. program menanam satu orang satu pohon
B. memakai barang yang dapat di daur ulang
C. penggunaan barang yang berbasis lingkungan
D. pengurangan sampah plastik
Tentang LatihanSoalOnline.com
Latihan Soal Online adalah website yang berisi tentang latihan soal mulai dari soal SD / MI Sederajat, SMP / MTs sederajat, SMA / MA Sederajat hingga umum. Website ini hadir dalam rangka ikut berpartisipasi dalam misi mencerdaskan manusia Indonesia.