Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Sosiologi SMA Kelas 12 / Soal no. 36 dari 55

Berkembangnya teknologi dapat dipengaruhi oleh modernisasi yang terjadi dalam masyarakat. Salah satu dampak positif modernisasi adalah….

A. tumbuhnya kesenjangan ekonomi

B. meningkatnya produktivitas masyarakat

C. berkembangnya paham westernisasi

D. berkembangnya sikap hedonisme

E. tumbuhnya komunitas dalam masyarakat

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #96530 : Penilaian Harian Tema 7 SD Kelas 3

Andong adalah alat transportasi sederhana yang ditarik ….

A. kerbau

B. sapi

C. kuda

D. rusa


Soal #112790 : UAS Sejarah SMA Kelas 11

Bangsa Indonesia memperingati hari Sumpah Pemuda pada tanggal 28 Oktober. Sumpah Pemuda diikrarkan pada masa pergerakan nasional tepatnya pada tanggal 28 Oktober 1928. Arti penting Sumpah Pemuda bagi bangsa Indonesia adalah ….

A. puncak kebangkitan para pemuda

B. tonggak persatuan para pemuda

C. tonggak kebangkitan nasional

D. puncak kebangkitan nasional

E. puncak kongres pemuda


Materi Latihan Soal Lainnya: