Semua Soal Topik : Sistem Hukum dan Peradilan di Indonesia - PPKn SMA Kelas 11 / Soal no. 24 dari 30
Setiap individu di dalam masyarakat diupayakan memiliki kesempatan yang sama untuk mengelola produksi barang atau jasa untuk mendapatkan tingkat pendapatan dan kesejahteraan yang memadai. Hal tersebut sesuai dengan prinsip persamaan dalam bidang …
A. ekonomi
B. politik
C. hukum
D. sosial
E. kesempatan

Pilih soal berdasarkan kelas
SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12Preview Soal Lainnya:
› Soal #124086 : Litosfer dan Pedosfer - Geografi SMA Kelas 10Pergeseran atau gerak lapisan kulit bumi yang sangat lambat, terjadi dalam waktu yang relatif lama, serta meliputi daerah yang luas, dinamakan gerak…..
A. Patahan
B. Lipatan
C. Orogenetik
D. Epirogenetik
› Soal #61156 : Hakikat Demokrasi - PKn SMA Kelas 11
lembaga negara yang merupakan perwujudan demokrasi yang berkedaulatan rakyat adalah ….
A. Presiden
B. Wakil Presiden
C. Kementrian
D. Mahkamah Agung
E. Dewan Perwakilan Rakyat Daerah
Materi Latihan Soal Lainnya:
