Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Sejarah Kontemporer Dunia SMA Kelas 12

Latihan soal pilihan ganda Sejarah Kontemporer Dunia SMA Kelas 12 dan kunci jawaban.


Preview 10 soal pertama:

Keberadaan atau eksistensi negara Yugoslavia diakui oleh dunia internasional melalui Konferensi Perdamaian Paris pada 1919, yang salah satunya berisi Perjanjian Versailles. Namun, nama negaranya bukan Yugoslavia, melainkan …

A. Kerajaan Serbia, Kroasia, dan Slovenia

B. Republik Serbia, Kroasia, dan Slovenia

C. Kerajaan Federal Serbia, Kroasia, dan Slovenia

D. Republik Federal Serbia, Kroasia, dan Slovenia

E. Republik Demokratis Serbia, Kroasia, dan Slovenia


Jawaban:


Langkah yang ditempuh oleh tokoh kulit gelap Nelson Mandela pada menentang politik apartheid adalah….

A. Menerapkan population registration bagi masyarakat kulit hitam

B. Membangun African National Congress

C. Membawa kasus apartheid ke lembaga LBB

D. Memboikot aplikasi Olimpiade pada Afrika Selatan


Jawaban:


Faktor yang memperkeruh terjadinya pertikaian antara Serbia dengan masyarakat muslim Bosnia-Herzegovina di bekas negara Yugoslavia adalah …

A. Keinginan Bosnia melepaskan diri dari Serbia Raya.

B. Adanya kegiatan spionase dan teror yang dilakukan oleh kedua belah pihak

C. Adanya perbedaan agama, ras dan budaya antara kedua suku tersebut.

D. Berkembangnya komunisme yang ingin menggulingkan kekuasaan pemerintahan yang sah di Yugoslavia

E. Tidak ada lagi figur pemersatu di Yugoslavia seperti Slobodan Milosevic


Jawaban:


Nelson Mandela melakukan demontrasi besar-besaran di Afrika Selatan untuk menuntut…

A. dana perjuangan kulit hitam

B. parlemen untuk orang afrika selatan

C. persamaan hak dan penghapusan apartheid

D. menentang pembentukan komite khusus


Jawaban:


Maksud dari politik glasnot dan perestroika adalah untuk …

A. memberikan ruang penuh bagi masyarakat untuk meningkatkan perekonomian

B. membatasi peran masyarakat dan pers dalam bidang politik

C. membuka peluang bagi investor asing

D. memperbaiki dan memperbaharui struktur pemerintahan serta keterbukaan dalam semua bidang di institusi pemerintah termasuk kebebasan pers.

E. mengurangi kontrol partai terhadap sistem pemerintahan


Jawaban:


Pemimpin Uni Soviet yang mengeluarkan program Glasnost dan Perestroika ..

A. Kruschev

B. Lenin

C. Stalin

D. Gorbachev

E. Tsar Nicholas II


Jawaban:


Dibawah ini yang tidak termasuk Negara yang termasuk dalam negara bagian Uni Soviet adalah…

A. Lithuania

B. Estonia

C. Latvia

D. serbia

E. ukraina


Jawaban:


Pertentangan antara negara-negara bekas bagian Yugoslavia disebabkan oleh …

A. perasaan nasionalisme yang mendalam di antara bangsa-bangsa tersebut

B. munculnya keinginan berdiri sendiri di antara negara-negara bagian tersebut

C. berkembangnya keinginan dan politik invasi untuk menguasai daerah lainnya

D. faktor kesukuan di negara bekas Yugoslavia

E. faktor kekuasaan dalam kehidupan politik di negara bekas Yugoslavia


Jawaban:


Berikut yang merupakan paham yang dianut oleh negara Jerman Timur ialah ….

A. Liberalis

B. Nasionalis

C. Komunis

D. Pan Islamisme

E. Marxisme


Jawaban:


Runtuhya Uni Soviet dipengaruhi oleh …

A. keberhasilan penerapan sistem marxisme dan komunisme

B. adanya perubahan dalam sistem pemerintahan yaitu dari sistem desentralisasi ke sistem sentralisasi

C. penggunaan sistem ekonomi pasar mengundang masuknya liberalisme dan kapitalisme

D. perlombaan senjata dan perluasan hegemoni melawan Amerika Serikat

E. runtuhnya sistem ekonomi kapitalisme


Jawaban:



nmr120593-1urutnmr120594-2urutnmr120595-3urutnmr120596-4urutnmr120597-5urutnmr120598-6urutnmr120599-7urutnmr120600-8urutnmr120601-9urutnmr120602-10urutnmr120603-11urutnmr120604-12urutnmr120605-13urutnmr120606-14urutnmr120607-15urutnmr120608-16urutnmr120609-17urutnmr120610-18urutnmr120611-19urutnmr120612-20urutnmr120613-21urutnmr120614-22urutnmr120615-23urutnmr120616-24urutnmr120617-25urutnmr120618-26urutnmr120619-27urutnmr120620-28urutnmr120621-29urutnmr120622-30urutnmr120623-31urutnmr120624-32urutnmr120625-33urutnmr120626-34urutnmr120627-35urutnmr120628-36urutnmr120629-37urutnmr120630-38urutnmr120631-39urutnmr120632-40uruttotalx40x

Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #76050 : TIK SMP Kelas 8

Google Drive pertama kali diperkenalkan pada….

a. 24 April 2012

b. 22 April 2012

c. 24 Juni 2014

d. 12 Juni 2014

e. 15 Juni 2014


Soal #38619 : PTS 1 Ganjil - IPA SMP Kelas 7

Satuan yang diakui penggunaannya secara internasional disebut….
A. satuan asli
B. satuan baku
C. satuan murni
D. satuan tak baku


Materi Latihan Soal Lainnya: