Latihan Soal Online

Remedial PAT Biologi SMA Kelas 10 Semester Genap

Latihan 24 soal pilihan ganda Remedial PAT Biologi SMA Kelas 10 Semester Genap dan kunci jawaban.


Preview 10 soal pertama:

Selain efek rumah kaca, penyebab pemanasan global yaitu …

A. emisi gas rumah kaca

B. bertambahnya jumlah manusia 

C. usia bumi

D. berkurangnya jumlah kendaraan       

E. Aktivitas manusia


Jawaban:


Kalor akan terperangkap di bumi pada proses efek rumah kaca sehingga mengakibatkan terjadinya …

A. Menurunnya letusan gunung berapi

B. Meningkatnya suhu rata-rata bumi

C. Menurunnya suhu rata-rata bumi

D. Meningkatnya kelembaban udara

E. Menurunnya kelembaban udara


Jawaban:


Yang termaksud gas rumah kaca yaitu ….

A. NOX, CFC,CN,CN2, CO2,CN

B. CO2, CFC, NO, dan N2O

C. CFC,CN,CN2

D. CO2,CN

E. NOX, CFC,CN,CN2


Jawaban:


Limbah kotoran hewan dapat dimanfaatkan untuk ….

A. Sumber semua bahan yang dibutuhkan tumbuhan

B. Melunakkan tanah

C. Biogas

D. Memperbanyak mikroba dalam tanah

E. Memperbanyak zat hara dalam tanah


Jawaban:


Salah satu upaya pemerintah dalam menangani pemanasan global yaitu ….

A. Rumah sehat

B. Program keluarga berencana

C. Penanaman seribu pohon

D. Penebaran benih ikan

E. Bantuan siswa miskin (BSM)


Jawaban:


Efek rumah kaca dapat ditanggulangi, salah satunya dengan cara …

A. Penggunaan freon

B. Membuka lahan pertanian baru

C. Penebangan hutan

D. Pembakaran hutan

E. Penghijauan


Jawaban:


Penggunaan kendaraan bermotor dan alat-alat yang mengandung CFC dapat mengakibatkan ….

A. peningkatan polutan biologis yan mencemari udara

B. peningkatan kadar CO2 di atmosfir dan penipisan lapisan ozon

C. menurunnya kadar oksigen di atas permukan air laut

D. peningkatan kemampuan tumbuhan hijau dalam berfotosintesis

E. menurunnya kualitas udara bersih di hutan hujan tropis


Jawaban:


Efek rumah kaca sebagai masalah lingkungan secara global terjadi karena adanya kenaikan ….

A. Kelembapan udara

B. Kadar partikulat udara

C. Kadar CO2 di atmosfer

D. Suhu lingkungan

E. Kadar bahan pencemar


Jawaban:


Mekanisme efek rumah kaca yang normal sebenarnya sangat diperlukan bagi kehidupan di bumi karena ….

A. Menyerap gas rumah kaca sehingga tidak terjadi pemanasan berlebih

B. Mencegah lubang ozon

C. Menghambat radiasi untuk atsmosfer bumi

D. Mengurangi polusi udara

E. Menghangatkan suhu bumi sehingga nyaman untuk ditinggali


Jawaban:


Pada lapisan Troposfer, ozon bersifat meracuni tetapi pada lapisan stratosfer bermanfaat bagi kehidupan di bumi karena ….

A. Menaikan suhu global bumi

B. Menurunkan suhu global bumi

C. Berfungsi sebagai gas rumah kaca

D. Dapat mencegah terjadinya rumah kaca

E. Dapat menahan radiasi ultra violet dari sinar matahari


Jawaban: