Latihan Soal Online

PTS Tema 1 IPA SD Kelas 5

Latihan 25 soal pilihan ganda PTS Tema 1 IPA SD Kelas 5 dan kunci jawaban.


Preview 10 soal pertama:

Kupu-kupu merupakan hewan yang mampu bergerak hingga ribuan kilometer. Kupu-kupu termasuk hewan ….

a. Mamalia

b. Serangga

c. Reptilia

d. Vertebrata


Jawaban:


Kelainan tulang atau patah tulang sering disebut … .

A. Fisura

B. Kifosis

C. Fraktura

D. Lordosis


Jawaban:


Rangka merupakan alat gerak yang bersifat

A. aktif

B. statis

C. pasif

D. refleks


Jawaban:


Otot disebut sebagai alat gerak

A. aktif

B. pasif

C. refleks

D. statis


Jawaban:


pengeroposan tulang akibat kekurangan kalsium disebut

A. osteoporosis

B. ostopis

C. lordosis

D. kiposis


Jawaban:


Tiga macam otot pada manusia yaitu … .

A. Otot polos, lurik, dan otot paru-paru

B. Otot polos, lurik, dan otot jantung

C. Otot polos, lurik, dan otot tubuh

D. Otot polos, lurik, dan otot badan


Jawaban:


Otot yang bekerja secara terus menerus tanpa istirahat atau berhenti adalah … .

A. otot polos

B. otot lurik

C. otot jantung

D. otot tubuh


Jawaban:


Rangka digerakan oleh

A. otot

B. tulang

C. kulit

D. tengkorak


Jawaban:


Otot manusia melekat kuat pada …

A. kulit

B. rangka tulang

C. tengkorak

D. tulang belakang


Jawaban:


Perhatikan gambar berikut!

Berdasarkan rangka tubuhnya, hewan pada gambar di atas termasuk hewan ….

A. tidak bertulang belakang

B. Tidak bertulang lunak

C. Avertebrata

D, Vertebrata


Jawaban: