Latihan Soal Online

PTS Ekonomi SMA Kelas 10 Semester Ganjil

Latihan 19 soal pilihan ganda PTS Ekonomi SMA Kelas 10 Semester Ganjil dan kunci jawaban.


Preview 10 soal pertama:

Pak Ahmad seorang manajer produksi melakukan survey ke masyarakat untuk mengetahui spesifikasi produk yang dikehendaki masayarakt. Kegiatan yang dilakukan pak Ahmad untuk memecahkan masalahan pokok ekonomi modern adalah …

A. Berapa banyak barang diproduksi

B. Barang apa yang akan diproduksi

C. Dimana barang akan diproduksi

D. Untuk siapa barang diproduksi

E. Bagaimana cara memproduksi


Jawaban:


Ilmu ekonomi yang memaparkan secara apa adanya tentang kehidupan ekonomi suatu daerah atau negara pada suatu masa tertentu disebut…..

A. Ilmu ekonomi teori

B. Ilmu ekonomi makro

C. Ilmu ekonomi terapan

D. Ilmu ekonomi deskriptif

E. Ilmu ekonomi institusional


Jawaban:


Danu tinggal di negara “ SENTOSA”, Danu bekerja di sebuah perusahaan yang didirikan oleh pemerintah dan memberikan gaji yang cukup lumayan untuk memenuhi kebutuhan keluarganya. Danu sebenarnya lebih suka mendirikan usaha sendiri dari pada bekerja diperusahaan orang lain karena ia suka membuat inovasi. Meskipun ia tahu persaingan usaha sangat ketat tetapi dia bisa menuangkan idenya dan berkreatifitas. Tetapi di negaranya pemerintah mengatur dan membatasi penduduknya dalam kegiatan perekonomian. Berdasarkan ilustrasi tersebut Danu tinggal dinegara dengan system ekonomi …

A. Tradisional

B. Campuran

C. Komando

D. Kapitalis

E. Liberal


Jawaban:


Ibu Nita adalah seorang pengusaha tahu tempe. Usaha ini merupakan warisan dari keluarganya sehingga beliau juga sudah punya banyak pengalaman. Namun, Ibu nita tidak dapat memenuhi semua kebutuhan tahu tempe para pelanggannya karena dalam membuat tahu tempe ibu Nita masih menggunakan cara tradisional. Pokok permasalahan ekonomi klasik yang dialami oleh ibu Nita adalah …

A. Produksi

B. Distribusi

C. Konsumsi

D. For whom

E. What


Jawaban:


Salah satu ciri sistem perekonomian Indonesia adalah …

A. Potensi inisiatif dan daya kreasi setiap warga dikembngkan sebatas tidak merugikan kepentingan umum

B. Hak milik perseorangan diakui dan pemanfaatannya boleh bertentangan dengan kepentingan umum

C. Pemerintah menguasai sektor-sektor ekonomi penting bersama koperasi

D. Bebas mengeksploitasi manusia dan sumber daya alam

E. Pemusatan kekuatan ekonomi pada satu kelompok


Jawaban:


Berikut ini ciri-ciri sistem ekonomi:

1. Permasalahan ekonomi dipecahkan berdasarkan kebiasaan

2. Pemenuhan kebutuhan menggunakan sistem barter

3. Tidak adanya pembagian kerja yang pasti

4. Terdapat kebebasan memilih lapanagan pekerjaan dan lapangan usaha

5. Pemilik modal bebas berinovasi dan berkreatifitas

Dari ciri-ciri diatas, yang termasuk ciri-ciri sistem ekonomi tradisional adalah …

A. 1, 2 dan 3

B. 1, 2 dan 4

C. 2, 3 dan 4

D. 2, 4 dan 5

E. 3, 4 dan 5


Jawaban:


Berikut ini yang merupakan pengertian dari biaya peluang adalah….

A. Kondisi dimana kebutuhan manusia sulit untuk dipenuhi karena kebutuhan manusia tidak terbatas

B. Daftar susunan kebutuhan manusia dimulai dari kebutuhan yang paling penting hingga kebutuhan yang dianggap kurang penting

C. Keinginan manusia atas barang dan jasa yang beranekaragam untuk dapat terpenuhi dengan alat atau sarana yang ada

D. Kesempatan yang hilang karena memilih suatu alternatif

E. Kesempatan yang tidak digunakan


Jawaban:


Nadia dan erin akan pergi menonton pertandingan sepak bola di salah satu stadion di Jakarta. Harga tiket masuk pertandingan tersebut cukup mahal, sehingga erin harus meminjam uang nadia sebesar Rp. 350.000,- di kemudian hari sebagai balasan karena nadia telah meminjamkannya. Hal tersebut dilarang dalam ekonomi Syariah karena merupakan contoh praktik….

A. Amaysir

B. Syikrah

C. Kharaj

D. Jizyah

E. Riba


Jawaban:


Dibawah ini beberapa pernyataan masalah ekonomi yang dihadapi oleh manusia:

1. Ibu Sumarsi sedang berpikir barang apa yang akan diproduksi dalam rangka membuka usaha baru

2. Bapak Sumarso sedang memilih-milih mesin jahit membuat pakaian jadi yang sesuai keinginan konsumen

3. Bapak Tito sedang menghitung berapa jumlah pesanan kue pada hari ini, sehingga ia dapat menentukan jumlah kue yang akan dibuat

4. PT Astra Motor sedang merencanakan bagaimana dapat memproduksi sepeda motor dengan harga dibawah Rp. 5.000.000,00 agar terjangkau untuk masyarakat lapisan terbawah.

5. CV. Kenari sedang melaksanakan rapat pimpinan untuk memprediksi jumlah keuntungan yang akan diraih tahun ini.

Masalah diatas yang merupakan masalahan pokok ekonomi modern adalah …

A. 1, 2 dan 3

B. 1, 2 dan 4

C. 1, 3 dan 5

D. 2, 3 dan 4

E. 3, 4 dan 5


Jawaban:


Ilmu ekonomi terkait dengan masalah kekayaan. Hal ini disampaikan oleh.…….

A. J. B. Say, J. S. Mill, N. Gregory Mankiw

B. Adam Smith, J. B. Say, Alfred Marshall

C. J. B. Say, Alfred Marshall, Samuelson

D. J. S. Mill, Alfred Marshall, Penson

E. Adam Smith, J. B. Say, J. S. Mill


Jawaban: