Bagian yang menyatakan penutup proposal adalah …
A. Kegiatan wisata budaya karang taruna Mandiri Utama bertujuan untuk menambah wawasan mengenal budaya daerah. Selain itu, kegiatan ini diharapkan dapat menumbuhkan sikap kepedulian terhadap warisan budaya.
B. Demikian proposal kegiatan ini kami buat. Kami meminta bantuan dan kerja sama Bapak/Ibu. Atas perhatian dan kerja sama Bapak/Ibu kami ucapkan terima kasih.
C. Wisata budaya tersebut akan mengunjungi beberapa objek wisata budaya di Surakarta. Objek wisata budaya tersebut, antara lain Keraton Surakarta, Museum Radya Pustaka, dan Kampung Batik Laweyan.
D. Proposal ini kami buat atas izin dari Kepala Desa Triyagan. Untuk itu kami meminta kerja sama Bapak/Ibu. Terima kasih.
E. Kegiatan wisata budaya ini akan melibatkan anggota karang taruna Mandiri Utama. Peserta kegiatan terdiri atas panitia dan anggota karang taruna. Peserta kegiatan wisata budaya berjumlah 100 orang.

Pilih soal berdasarkan kelas
SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12Preview Soal Lainnya:
› Soal #12980 : Ujian Semester 2 Pendidikan Kewarganegaraan (PKn) SMP / MTs Kelas 7Hak siswa di sekolah dalam suatu proses musyawarah adalah. …
A mengutamakan kepentingan teman dekat
B. menghargai pendapat yang sama
C. mengajukan usul dan saran
D. meninjau kembali keputusan yang tak disetujui
› Soal #48742 : Zakat - PAI SD Kelas 6
Rukun zakat fitrah antara lain …
A. Islam
B. Merdeka
C. Niat
D. Mampu bayar zakat
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Ulangan Akidah Akhlak MI Kelas 3
- TIK SMP Kelas 8
- Tema 6 Semester 2 Genap SD Kelas 3
- Bab 9 Makanan Bergizi dan Jajanan Sehat - Penjaskes PJOK SD Kelas 3
- PAT Bahasa Arab MTs Kelas 7
- PAT Fiqih MI Kelas 5
- Penilaian Harian PPKn SD Kelas 2 KD 3.4
- Ulangan PAI Semester 2 Genap MI Kelas 4
- PAS Akidah Akhlak Semester 2 Genap MI Kelas 2
- PAI Semester 2 Genap SD Kelas 4
