Perhatikan pernyataan berikut!
Bapak dan Ibu, terima kasih untuk dukungan yang telah diberikan selama ini. Terima kasih juga telah mengikuti acara rutin bulanan. Semoga pertemuan kali ini membawa manfaat bagi seluruh warga.
Pernyataan tersebut merupakan bagian pidato berupa ….
A. pembuka
B. inti
C. penutup
D. salam penutup

Pilih soal berdasarkan kelas
SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12Preview Soal Lainnya:
› Soal #127852 : Kuis IPS 1 SMP Kelas 8Sebuah konsep ekonomi yang mengacu kepada penjualan produk antarnegara tanpa pajak ekspor impor atau hambatan perdagangan lainnya disebut…
A. Perdagangan Regional
B. Perdagangan Bebas
C. Perdagangan Multinasional
D. Perdagangan Antarnegara
› Soal #55627 : Tanaman Obat - Tema 3 Subtema 3 SD Kelas 4
Tanaman obat yang bisa digunakan untuk mengobati sakit kepala adalah…
A. kencur dan daun kangkung
B. kencur dan daun pepaya
C. kencur dan daun seledri
D. kencur dan daun sirih
Materi Latihan Soal Lainnya:
