Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Pre Test Bahasa Indonesia SD Kelas 6 / Soal no. 29 dari 46

Pada liburan semester lalu, aku dan keluargaku pergi berkunjung ke rumah nenek. Rumah nenekku ada di Subang Jawa Barat. Kami melewati jalan pegunungan yang berkelok-kelok dengan pemandangan yang sangat indah.

Jenis Teks pada paragraf di atas adalah……..
_
A. deskripsi

B. narasi

C. eksposisi

D. persuasi

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #120960 : Persiapan PAS Biologi SMA Kelas 10

Perhatikan gambar berikut ini!

Tingkatan organisasi kehidupan yang ditunjukkan oleh gambar di atas adalah….

A. jaringan

B. organ

C. individu

D. Populasi

E. Komunitas


Soal #82623 : Ulangan Harian Tema 2 Subtema 1 SD Kelas 5

Urutan alat pernapasan manusia yang benar adalah …

A. hidung – faring – laring – bronkus – bronkiolus – alveolus

B. hidung – laring – faring – bronkus – bronkiolus – alveolus

C. hidung – faring – laring – bronkiolus – bronkus – alveolus

D. hidung – laring – faring – bronkiolus – bronkus – alveolus


Materi Latihan Soal Lainnya: