Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : PH Sejarah Indonesia SMA Kelas 12 / Soal no. 12 dari 18

Budi Utomo sebagai organisasi pelopor pergerakan Nasional Indonesia merumuskan tujuannya secara samar-samar, yaitu

A. mencapai Indonesia Raya

B. memajukan kaum pribumi

C. mencapai kemerdekaan Indonesia

D. memajukan pendidikan dan kebudayaan

E. kemajuan bagi Hindia

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #61166 : Hakikat Demokrasi - PKn SMA Kelas 11

Apa yang bisa di maknai dari gambar di atas apabila dikaitkan dengan politik saat ini…

A. Kursi nyaman harga mahal

B. Semua orang ingin mendapatkan kursi nyaman

C. Banyak tangan banyak mencampuri urusan pemerintah

D. Banyak pihak yang berupaya memperebutkan kekuasaan

E. Pemilu yang di ikuti banyak partai politik


Soal #571 : Soal UTS Sosiologi SMA Kelas XI Semester I

Ciri utama konflik adalah keinginan pihak-pihak yang terlibat untuk ….
a. menciptakan persahabatan
b. mengalahkan pihak lawan
c. bersaing dengan cara yang sehat
d. bekerja sama mencapai kesepakatan
e. saling memotivasi


Materi Latihan Soal Lainnya: