
PH Bahasa Indonesia Tema 8 Subtema 1 dan 2 SD Kelas 3
Latihan soal pilihan ganda PH Bahasa Indonesia Tema 8 Subtema 1 dan 2 SD Kelas 3 dan kunci jawaban.
Pramuka merupakan singkatan dari…
A. Praja Muda Karana
B. Praja Tua Karina
C. Praja Muda Kirana
Jawaban:
Kegiatan perolehan TKK dalam pramuka berguna untuk melatih ….
A. Ketrampilan
B. Kerajinan
C. Kepintaran
Jawaban:
Mengapa kelapa dijadikan sebagai lambang Pramuka?
A. karena rasanya enak
B. karena pohon kelapa sangat tinggi
C. karena kelapa memiliki banyak manfaat untuk semua orang
Jawaban:
Berikut ini merupakan gambar … pada seragam pramuka
A. tanda pelantikan
B. lencana wilayah
C. tanda barung
Jawaban:
Sikap anggota Pramuka yang sesuai dengan lambang Pramuka adalah…
A. Anggota Pramuka memiliki jiwa yang lemah
B. Anggota Pramuka memiliki tekad yang kuat
C. Anggota Pramuka tidak mempunyai pendirian
D. Anggota Pramuka tidak memiliki cita-cita
Jawaban:
Tanda Kecakapan Khusus untuk Siaga berbentuk . . . .
A. segitiga terbalik
B. lingkaran
C. persegi
Jawaban:
Kelompok satuan kecil dalam pramuka siaga dinamakan ….
A. Baret
B. Barung
C. Saka
Jawaban:
Pohon kelapa selalu kuat dalam berbagai keadaan. Artinya… .
A. Anggota pramuka selalu kuat dalam menghadapi tantangan
B. Anggota pramuka selalu malas dalam menghadapi tantangan
C. Anggota pramuka dapat menyesuaikan sekelilingnya
D. Anggota pramuka memiliki cita-cita yang tinggi
Jawaban:
Saat ada permasalahan pramuka yang membutuhkan pendapat orang banyak, sebaiknya kita menggunakan salah satu janji pramuka, yaitu …
A. rela menolong dan tabah
B. bertanggung jawab dan dapat dipercaya
C. disiplin, berani dan setia
D. patuh dan suka bermusyawarah
Jawaban:
Anggota Pramuka harus siap mempertahankan kibaran … Merah Putih di tanah air.
Lengkapilah kalimat rumpang pada kalimat tersebut!
A. air
B. gambar
C. bendera
Jawaban:
Simbol- simbol pada gambar diatas dinamakan ….
A. Lambang Pandu Dunia
B. Syarat Kecakapan Umum (SKU)
C. Tanda Kecakapan Khusus (TKK)
Jawaban:
Anak usia 7-10 tahun dikelompokkan dalam pramuka
A. Siaga
B. Penggalang
C. Penegak
D. Pendega
Jawaban:
Gambar diatas adalah TKK untuk menunjukkan …
A. juru masak
B. pengamat
C. penjahit
Jawaban:
Gambar diatas dipakai dibagian mana ….
A. kepala
B. leher
C. kaki
D. tangan
Jawaban:
Pramuka melatih kita menjadi anak yang ….
A. Pemalas
B. Mandiri
C. Sombong
D. Pintar
Jawaban:
Materi Latihan Soal Lainnya:
- UTS Tema 1 Subtema 1 dan 2 SD Kelas 6
- Ulangan Sosiologi SMA Kelas 10
- Ujian Sekolah Seni Budaya SD Kelas 6
- Ulangan Bahasa Indonesia Tema 7 SD Kelas 3
- Penilaian Akhir Semester IPS SD Kelas 4
- Puasa Ramadhan - Fiqih MI Kelas 3
- PAS Bahasa Indonesia SMP Kelas 9
- UTS PPKn SD Kelas 4
- Pernikahan dalam Islam - PAI SMA Kelas 12
- Seni Budaya Tema 6 Subtema 2 SD Kelas 4
Tentang LatihanSoalOnline.com
Latihan Soal Online adalah website yang berisi tentang latihan soal mulai dari soal SD / MI Sederajat, SMP / MTs sederajat, SMA / MA Sederajat hingga umum. Website ini hadir dalam rangka ikut berpartisipasi dalam misi mencerdaskan manusia Indonesia.