Latihan Soal Online

Persiapan PTS IPS Semester 1 Ganjil SMP Kelas 8

Latihan 20 soal pilihan ganda Persiapan PTS IPS Semester 1 Ganjil SMP Kelas 8 dan kunci jawaban.


Kerjasama politik antar negara ASEAN tidak diciptakan untuk tujuan…

A. Keamanan

B. Stabilitas

C. Perdamaian

D. Pariwisata


Jawaban:


Dari gambar tersebut, letak geografis ASEAN sebelah barat berbatasan dengan ….

A. Daratan China

B. Samudra Hindia dan Teluk Benggala , india

C. Samudra Pasifik dan Hindia

D. Samudra pasifik dan Papua


Jawaban:

Negara yang sebelah utaranya berbatasan dengan Laos dan Myanmar adalah….

A. Singarura

B. kamboja

C. Vietnam

D. Thailand


Jawaban:

Yang bukan kerjasama bidang pembangunan sosial adalah…

A. Perluasan kesempatan kerja

B. Meningkatkan kesejahteraan golongan berpendapatan rendah

C. Penyelesaian sengketa Laut Cina Selatan

D. Pembayaran upah buruh yang wajar


Jawaban:

Yang merupakan faktor pendorong terbentuknya kerja sama adalah…

A. Kesamaan dan perbedaan budaya

B. Kesamaan dan perbedaan kondisi geografis

C. Kesamaan dan perbedaan jumlah penduduk

D. Kesamaan dan perbedaan tingkat pendidikan


Jawaban:

Persamaan potensi sumber daya alam yang dimiliki negara-negara ASEAN rata-rata di sektor …

A. Pertambangan

B. Pertanian

C. Hasil hutan

D. Hasil laut


Jawaban:

Perhatikan pernyataan berikut ini!

1) Terjadi akulturasi budaya secara sadar maupun tidak.

2) Perubahan sistem nilai dan norma.

3) Terjadinya kecenderungan gaya hidup hedonis.

4) Barang-barang asing semakin mudah dijangkau.

5) Bertambahnya jumlah penduduk dalam waktu singkat.

Perubahan yang terjadi dalam kehidupan masyarakat di negara-negara ASEAN sebagai akibat perkembangan teknologi transportasi dan komunikasi dalam bidang budaya yaitu nomor….

A. 1,2, dan 3

B. 1,3, dan 4

C. 2,4, dan 5

D. 3,4, dan 5


Jawaban:

Upaya menjalin hubungan antara dua negara atau lebih untuk mencapai kesepakatan disebut …

A. komunikasi

B. interaksi

C. kerja sama

D. resolusi


Jawaban:

Salah satu Negara ASEAN yang bentuk pemerintahannya kesultanan adalah negara ….

A. Myanmar

B. Filiphina

C. Singapura

D. Kamboja


Jawaban:

Disamping memudahkan manusia, penggunaan media sosial juga memiliki kekurangan yaitu …

A. Dapat menciptakan ide kreatif

B. Akses informasi semakin cepat

C. Mengurangi biaya dalam berkomunikasi

D. Mengurangi kontak sosial secara langsung


Jawaban:

Perhatikan pernyataan berikut ini!

1) Nilai barang lokal meningkat seiring permintaan mata uang asing.

2) Barang-barang asing semakin mudah dijangkau.

3) Gangguan kondisi keamanan suatu negara semakin rentan.

4) Narkotika dan obat terlarang semakin mendapat tempat.

5) Jaringan kelompok perusuh antarnegara semakin mudah diorganisir.

Perubahan yang terjadi dalam kehidupan masyarakat di negara-negara ASEAN sebagai akibat perkembangan teknologi transportasi dan komunikasi dalam bidang keamanan yaitu nomor….

A. 1,2, dan 3

B. 1,3, dan 4

C. 2,4, dan 5

D. 3,4, dan 5


Jawaban:

Letak astronomis ASEAN adalah  ….

A.  11°LU – 28°LU dan 92°BT – 100°BT

B.  28°LU–11°LS dan 93°BT–141°BT

C.  14°LU – 16°LU dan 114°BT – 115°BT

D. 10oLU – 15oLU dan 102oBT – 108oBT


Jawaban:

Faktor penghambat kerja sama yang mengganggu stabilitas negara di dalam maupun antar negara adalah…

A. Konflik dan peperangan

B. Kebijakan protektif

C. Perbedaan ideologi

D. Perbedaan kepentingan


Jawaban:


Negara ASEAN yang terletak paling utara adalah ….

A. Myanmar

B. Thailand

C. Laos

D. Vietnam


Jawaban:

Perhatikan contoh di bawah ini.

1) Penggunaan monorel kereta jurusan Bandung-Jakarta.

2) Kemacetan yang panjang di Johor, Malaysia.

3) Penggunaan hutan sebagai jalur Jalan Lintas Selatan (JJLS) di Jawa.

4) Pembangunan transportasi bawah tanah di Thailand.

5) Alih fungsi lahan dari pemukiman menjadi kawasan bandar udara.

Pernyataan yang menunjukkan dampak negatif dari interaksi antarnegara-negara ASEAN yang menimbulkan perubahan di bidang transportasi yaitu nomor….
A. 1, 2, dan 4

B. 1, 3, dan 5

C. 2, 3, dan 5

D. 3, 4, dan 5


Jawaban:

Pengaruh pergerakan pola angin monsun terhadap kondisi iklim di negara-negara ASEAN adalah ….

A. hanya terdapat musim kemarau dan hujan

B. sering terjadi bencana alam geologis

C. letaknya strategis di jalur pelayaran dunia

D. memiliki potensi barang tambang yang melimpah


Jawaban:

Negara ASEAN yang berbentuk elongated adalah ….

A. Vietnam

B. Myanmar

C. Indonesia

D. Thailand


Jawaban:

Indonesia adalah negara ASEAN yang berada di wilayah belahan bumi bagian ….

A. Timur

B. Barat

C. Utara

D. Utara dan Selatan


Jawaban:

MRT dan LRT merupakan pengaruh perkembangan ilmu dan teknologi terhadap perubahan ruang dari segi….

A. teknologi transportasi

B. kehidupan ekonomi

C. teknologi komunikasi

D. geografi


Jawaban:

Negara ASEAN yang terletak paling timur dan paling selatan adalah….

A. Singapura

B. Filiphina

C. Indonesia

D. Vietnam


Jawaban: