Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal
★ PAT IPS Semester 2 Genap SMP Kelas 8 / Soal no. 17 dari 19
Pihak yang menghasilkan dan mengkonsumsi barang dan jasa, bertugas untuk mengatur, mengendalikan, serta mengadakan kontrol terhadap jalannya roda perekonomian, disebut….
A. produsen
B. konsumen
C. luar negeri
D. pemerintah
Pilih jawaban kamu:
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Loading...
Preview soal lainnya:
Soal #142544Berikut ciri-ciri gunung api akan meletus, kecuali...
A. Panasnya permukaan gunung
B. Terjadi gempa bumi
C. Hewan liar turun ke menukiman warga
D. Munculnya spesies tanaman baru
E. Terdengar suara bergemuruh
Soal #142545
Daratan yang lebih tinggi (huruf X) dibandingkan daerah sekitarnya karena terjadinya lipatan disebut ....
A. graben
B. sinklinal
C. antiklinal
D. horst
E. slenk
Materi Latihan Soal Lainnya:
- PH IPAS SD Kelas 4
- UH Pendidikan Pancasila PPKn SMA Kelas 10
- Persiapan PTS IPS SMP Kelas 7
- UH 3 IPA SD Kelas 6
- Kuis 1 PAI SMA Kelas 10
- Remedial Sejarah SMA Kelas 10
- Sosiologi - IPS SMP Kelas 9
- UH Akidah Akhlak MTs Kelas 7
- Pengendali Sistem Robotik SMK Kelas 12
- Ulangan IPS Bab 2 SMP Kelas 7
Tentang LatihanSoalOnline.com
Latihan Soal Online adalah website yang berisi tentang latihan soal mulai dari soal SD / MI Sederajat, SMP / MTs sederajat, SMA / MA Sederajat hingga umum. Website ini hadir dalam rangka ikut berpartisipasi dalam misi mencerdaskan manusia Indonesia.