Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : PAT Biologi SMA Kelas 11 Semester Genap / Soal no. 12 dari 26

Urutan proses pembentukan urin yang benar yaitu …

A. Filtrasi – sekresi – augmentasi

B. Filtrasi – reabsorpsi – augmentasi

C. Filtrasi – augmentasi – reabsorpsi

D. Filtrasi – reabsorpsi – dehidrasi

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #6216 : Ujian Semester 1 Sejarah SMA Kelas 10

Konsep kronologi penting dalam mengkaji peristiwa sejarah karena….
a. membuat urutan-urutan peristiwa berdasarkan tahun atau abjad
b. memudahkan dalam mengelompokkan berbagai peristiwa
c. menetapkan suatu peristiwa sebagai tonggak sejarah
d. mengungkapkan terjadinya suatu peristiwa
e. menyeleksi berbagai peristiwa


Soal #134668 : PH Ekonomi SMA Kelas 12 Semester Ganjil

Bidang akuntansi yang memfokuskan kajiannya pada penetapan dan pengendalian biaya, khususnya biaya produksi dan biaya distribusinya adalah ….

A. Akuntansi biaya

B. Akuntansi pemerintahan

C. Akuntansi anggaran

D. Akuntansi manajemen

E. Akuntansi pajak


Materi Latihan Soal Lainnya: