Latihan Soal Online

IPS Tema 6 dan 7 SD Kelas 5

Latihan 30 soal pilihan ganda IPS Tema 6 dan 7 SD Kelas 5 dan kunci jawaban.


Preview 10 soal pertama:

Para pemuda membawa Ir. Soekarno dan Drs. Moh. Hatta ke Rengasdengklok bertujuan untuk ….

A. memaksa Ir. Soekarno dan Hatta meminta bantuan Jepang

B. Meminta Ir. Soekarno dan Hatta mundur dari negara RI

C. meminta Ir. Soekarno dan Hatta bergabung dengan sekutu

D. mengamankan Ir. Soekarno dan Drs. Moh. Hatta dari pengaruh Jepang


Jawaban:


PPKI kepanjangan dari ….

A. Panitia persiapan kemenangan Indonesia

B. Panitia Persiapan kemerdekaan Indonesia

C. Partai Pembela KOmunis Indonesia

D. Partai Pembela kemerdekaan Indonesia


Jawaban:


Panitia yang merumuskan dasar negara di sebut dengan…

A. panitia persiapan negara

B. panitia sembilan

C. panitia dasar negara

D. panitia Indonesia


Jawaban:


Pembangunan ekonomi sangat penting bagi kemajuan suatu bangsa. Hal ini tidak terlepas dengan adanya interaksi. Salah satu bentuk interaksi pembangunan ekonomi terdapat di pasar yaitu…

A. adanya kegiatan jual beli

B. adanya kegiatan memetik teh

C. adanya kegiatan membersihkan kandang

D. adanya kegiatan membajak


Jawaban:


Apabila kita ingin melakukan kegiatan ekonomi dalam bidang perternakan, daerah yang cocok untuk bidang tersebut adalah…

A. daerah pantai

B. daerah dataran rendah

C. daerah perkotaan

D. daerah dataran tinggi


Jawaban:


Pembangunan sosial bertujuan untuk…

A. membuat negara menjadi miskin

B. meningkatkan korupsi negara

C. meningkatkan kesejateraan sosial masyarakat

D. menimbulkan keresahan sosial


Jawaban:


Berikut ini mata pencaharian yang tidak dapat ditemui di daerah dataran rendah adalah ….

A. buruh pabrik

B. petani jagung

C. pelayan toko

D. petani kopi


Jawaban:


Daerah dataran tinggi dan daerah pegunungan memilki pemandangan alam yang indah. Hal ini dapat dimanfaatkan untuk kegiatan ekonomi dibidang ….

A. industri

B. pariwisata

C. kesehatan

D. perkebunan


Jawaban:


Sidang pertama PPKI pada tanggal 18 Agustus 1945 adalah….

A. mengesahkan dan menetapkan UUD 1945

B. membentuk 12 kementerian dan 4 menteri negara

C. membagi wilayah Indonesia menjadi 8 provinsi

D. membentuk KNIP


Jawaban:


Bangsa Belanda datang ke Indonesia pada tahun 1596 yang mendarat di Banten dipimpin oleh ….

A. Vasco de Gama

B. Pieter Poth

C. Cornelis de Houtman

D. Jan Pietersoon


Jawaban: