Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : IPS SD Kelas 6 / Soal no. 79 dari 96

Contoh kerjasama ASEAN dalam bidang sosial budaya ialah kecuali…
A. Festival lagu dan lomba menyanyi negara-negara ASEAN
B. Kerja sama promosi pariwisata
C. Meningkatkan perlindungan lingkungan
D. Penyelenggaraan pesta olahraga SEA-Games setiap dua tahun sekali

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #25652 : Ujian Tengah Semester 2 Genap (UTS / MID) IPS SD / MI Kelas 5

Tokoh perlawanan bawah tanah yang setelah kemerdekaan Indonesia menjadi perdana menteri adalah ….
a. Amir Syarifuddin
b. Sutan Syahrir
c. Ahmad Subarjo
d. Panglima Sudirman


Soal #136655 : PPKn Bab 4, 5 dan 6 SMA Kelas 11

Pengaruh budaya asing yang tidak sesuai dengan kepribadian bangsa, baik melewati kontak langsung maupun kontak tidak langsung. Kontak langsung, antara lain melalui unsur-unsur pariwisata, sedangkan kontak tidak langsung, antara lain melalui media cetak (majalah, tabloid), atau media elektronik (televisi, radio, film, internet, telepon seluler yang mempunyai fitur atau fasilitas lengkap). Hal ini dapat menjadi penghambat persatuan dan kesatuan bangsa, yaitu

A. Mengurangi wawasan masyarakat terhadap budaya local

B. Memperluas wawasan masyarakat terhadap budaya asing

C. Menambah ilmu pengetahuan terhadap budaya internasional

D. Melemahnya nilai budaya bangsa

E. Menghapus nilai-nilai kearifan lokal


Materi Latihan Soal Lainnya: