Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Interaksi Antara Makhluk Hidup Dengan Lingkungan - IPA SMP Kelas 7 / Soal no. 15 dari 23

Dalam ekosistem sawah terdapat rantai makanan sebagai berikut !

Bila dalam ekosistem tersebut ular habis diburu manusia, maka yang akan terjadi adalah …

A. Populasi ular meningkat

B. Tanaman padi tumbuh dengan baik

C. Populasi belalang meningkat

D. Populasi elang punah

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #100535 : Mobilitas Sosial - IPS Semester 1 Ganjil SMP Kelas 8

Pak Tomo adalah seorang pengusahan yang sukses diawal tahun 2018, namun dikarenaka pandemi corona diawal 2020 Pak Tomo terpaksa menutup beberapa cabang usaha nya.

Tergolong apakah mobilitas diatas ?

A. Vertikal Naik

B. Vertikal Turun

C. Horizontal

D. Vertikal dan Horizontal


Soal #78137 : Penjaskes PJOK SMA Kelas 11

Dibawah ini start yang di gunakan untuk melakukan lari jarak Menegah adalah;

A. Start Jongkok

B. Star Melayang

C. Start Berdiri

D. Semua salah


Materi Latihan Soal Lainnya: