Latihan Soal Online

Hidrosfer - Geografi SMA Kelas 10

Latihan 21 soal pilihan ganda Hidrosfer - Geografi SMA Kelas 10 dan kunci jawaban.


Preview 10 soal pertama:


Morfologi daerah dengan kondisi pola aliran sungai seperti gambar adalah ….

A. daerah patahan

B. daerah cekungan

C. penangkapan ikan kawasan kubah lava

D. dataran rendah

E. daerah lipatan


Jawaban:


Proses penguapan air secara langsung melalui pemanasan muka bumi dinamakan ….

A. transpirasi

B. transparansi

C. transformasi

D. evaporasi

E. evakuasi


Jawaban:


Dalam siklus pendek, penguapan air laut menyebabkan hujan turun di . . . .

A. sungai

B. danau

C. rawa

D. laut

E. air tanah


Jawaban:


Berikut ini adalah salah satu contoh arus laut panas yaitu arus ….

A. teluk

B. brasilia

C. labrador

D. oyashiwo

E. kuroshiwo


Jawaban:


Danau yang biasa dijumpai di wilayah berbatu gamping sebagai akibat pelarutan batu kapur yang membentuk cekungan-cekungan yang terisi air disebut….

A. Danau Vulkanik

B. Danau Glasial

C. Danau Karst

D. Danau Cerques

E. Danau Tektonik


Jawaban:


Badan yang mengelola data yang terkait dengan hidrologi, curah hujan, oseanografi yang nantinya dapat digunakan untuk pemetaan dalan kajian hidrologi ialah ….

A. Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB)

B. Pusat Hidrografi dan Oseanografi TNI Angkatan Laut (Pushidrosal)

C. Pusat penelitian dan Pengembangan (Puslitbang) Sumber Daya Air

D. Badan Informasi Geospasial (BIG)

E. Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG)


Jawaban:


Pemanfaatan laut zona lithoral adalah ….

A. jalur pelayaran

B. pariwisata pantai

C. penangkapan ikan

D. pembuangan limbah

E. penambangan lepas pantai


Jawaban:


Apabila pengambilan air tanah dilakukan secara berlebihan akan menyebabkan masuknya air laut ke daratan. Proses demikian disebut …

A. infiltrasi

B. ekstrusi

C. intrusi

D. perkolasi

E. substitusi


Jawaban:


Alur sungai yang berkelok-kelok sering dijumpai di daerah . . . .

A. hulu

B. tengah

C. hilir

D. atas

E. muara


Jawaban:


Pada daerah pertemuan antara arus panas dan dingin banyak terdapat ikan dikarenakan ….

A. di daerah tersebut memiliki kadar garam tinggi

B. ikan lebih senang tinggal di wilayah panas

C. ikan yang terbawa oleh arus dingin terhenti di daerah tersebut

D. daerah tersebut merupakan paparan sehingga sinar matahari masih tembus kedasar laut

E. di daerah tersebut banyak zat asam arang yang baik untuk fotosintesis bagi plankton


Jawaban: