Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Biologi SMA Kelas 12 IPA / Soal no. 23 dari 24

Berikut ini yang merupakan reaksi katabolisme adalah …

a. Pembentukan protein dari asam amino

b. ADP + fosfat + energy menjadi ATP + H₂O

c. C₆H₁₂O₆ + 6O₂ menjadi 6CO₂ + 6H₂O + energi

d. 6CO₂ + 12H₂O + energy menjadi C₆H₁₂O₆ + 6O₂ + 6H₂O

e. Pembentukan lemak dari asam lemak dan gliserol

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #142560 : Kerajinan - Prakarya & Kewirausahaan SMA Kelas 10

Pemasaran langsung terbagi kedalam 2 macam, yaitu ….

A. Single level marketing dan Multi-level marketing

B. Single level marketing dan Double-level marketing

C. Single level marketing dan Triple-level marketing

D. Multi-level marketing dan Double-level marketing

E. Multi-level marketing dan Triple-level marketing


Soal #134500 : UH Sejarah 2 SMA Kelas 11

Dalam akhir perang dunia ke I, pihak yang paling mengalami kerugian adalah..

A. Inggris

B. Rusia

C. Prancis

D. Austria

E. Jerman


Materi Latihan Soal Lainnya: