Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Bahasa Indonesia SMP Kelas 7 / Soal no. 49 dari 55

“Pemandangan di Tawangmangu sangat indah.”

Sinonim kata “Indah” yang tepat untuk kalimat tersebut adalah…

A. Sejuk

B. Alami

C. Dingin

D. Elok

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #144508 : Kuis Pengetahuan Dasar Geografi SMA Kelas 10

Prinsip geografi dapat digunakan untuk mempelajari fenomena geosfer dalam kehidupan sehari-hari. Berikut ini yang tidak termasuk prinsip geografi adalah…..

A. Prinsip persebaran

B. Prinsip interelasi

C. Prinsip deskripsi

D. Prinsip korologi

E. Prinsip kronologi


Soal #2920 : Ujian Nasional Matematika SMP/MTs 2014/2015

Sebuah taman berbentuk persegi panjang berukuran panjang 32 m dan lebar 24 m. Di sekeliling taman akan dipasang lampu dengan jarak antar lampu 4 m. Jumlah lampu yang diperlukan sebanyak ….

A. 14 lampu

B. 28 lampu

C. 52 lampu

D. 112 lampu


Materi Latihan Soal Lainnya: