
Latihan Soal Atom Partikel - Fisika SMP Kelas 9
Preview:
Inti atom terdiri atas ….
A. proton
B. elektron
C. neutron
D. proton dan neutron
Partikel penyusun materi yang tersusun dari dua atau lebih atom disebut ….
A. ion
B. atom
C. anion
D. molekul
diantara molekul berikut yang termasuk molekul unsur adalah ….
A. H20
B. NH3
C. H2SO4
D. O2
buah -buahan tersebut dapat membusuk karena ….
A. matang
B. fermentasi
C. oksidasi oleh udara
D. reduksi
Reaksi kimia merupakan pemisahan, penggabungan, atau penyusunan kembali atom-atom, sehingga atom tidak bisa dibuat atau dimusnahkan. Teori ini dikemukakan oleh . . . .
A. Dalton
B. Thomson
C. Niels Bohr
D. Rutherford
Gambar tersebut merupakan contoh dari ….
A. Unsur
B. Senyawa
C. Ion
D. Kation
Elektron, neutron, dan proton dalam atom masing-masing bermuatan ….
A. positif, negatif, netral
B. negatif, netral, positif
C. netral, positif, negatif
D. netral, negatif, positif
Segelas susu dibiarkan di atas meja, ternyata keesokan harinya telah menjadi masam. Masamnya susu tersebut termasuk sifat ….
A. fisika karena berubah rasa dan bau
B. fisika karena berubah warna dan bau
C. kimia karena terbentuk zat baru yang rasanya masam
D. kimia karena masam salah satu bentuk senyawa
Pokok teori atom thomson dititikberatkan pada . . . .
A. Atom terdiri dari elektron – elektron
B. proton dan elektron adalah bagian penyusun atom yang keduanya saling meniadakan.
C. Atom sebagai bola masif yang hanya berisi elektron
D. Atom sebagai bola masif bermuatan positif yang di dalamnya tersebar elektron sehingga keseluruhannya bersifat netral
berikut ini merupakan ciri-ciri molekul unsur adalah ….
A. terdiri dari 1 jenis atom
B. terdiri dari lebih dari 1 atom
C. memiliki lebih dari 2 atom
D. tersusun atas proton dan neutron
Berikut ini yang merupakan sifat- sifat fisika adalah …
A. kerapatan, massa jenis, kekerasan
B. kelarutan, keterbakaran, rasa
C. warna, daya hantar, ionisasi
D. kemagnetan, kereaktifan, bau
Partikel terkecil penyusun suatu materi adalah ….
A. zat
B. atom
C. ion
D. molekul
Huruf X dan Y menunjukkan…
A. proton dan elektron
B. neutron dan proton
C. proton dan neutron
D. neutron dan elektron
Gambar berikut merupakan gambar model atom yang dikemukakan oleh ….
A. Dalton
B. Rutherford
C. Thomson
D. Bohr
Bagian terkecil dari suatu unsur disebut ….
A. nukleus
B. atom
C. partikel
D. materi
Menurut Democritus, atom adalah ….
A. Tidak dapat terbagi
B. Memiliki energi dan gelombang
C. Memiliki inti positif
D. Bagian terkecil dari materi
Partikel penyusun atom yang bermuatan positif adalah ….
A. elekron
B. proton
C. nukleon
D. neutron
Atom merupakan bagian yang terkecil dan tidak dapat dibagi lagi dengan reaksi kimia biasa merupakan pendapat dari ….
A. J. Thomson
B. Rutherford
C. John Dalton
D. Aristoteles
diantara molekul dibawah ini yang merupakan senyawa adalah ….
A. H2
B. H2O
C. O2
D. Cl2
Jumlah proton, elektron, da neutron dari unsur diatas adalah…
A. 31, 31, dan 70
B. 70, 31, dan 31
C. 31, 31, dan 39
D. 39, 31, 31
E. 39, 39, dan 70
Atom netral terdiri dari atas……….
A. Jumlah proton lebih besar daripada jumlah elektron
B. Jumlah proton lebih kecil daripada jumlah elektron
C. Jumlah proton sama dengan jumlah elektron
D. Jumlah proton tidak sama dengan jumlah elektron
Atom berbentuk seperti bola pejal. Pernyataan ini disampaikan oleh
A. Dalton
B. Thomson
C. Rutherford
D. Niels Bohr
E. Schrodinger
Lilin mengalami perubahan fisika dan kimia saat dibakar. Perubahan kimia ditunjukan pada ….
A. sumbu yang dibakar
B. lilin yang menjadi pendek
C. lilin yang berubah bentuk
D. lilin yang meleleh
Model atom diatas merupakan model atom yang dikemukakan oleh …
A. Bohr
B. Thomson
C. Dalton
D. Rutherford
E. Mekanika Gelombang
Pada suatu siang, Anita membeli es krim tapi dia kecewa sampai dirumah es krimnya mencair. hal ini termasuk perubahan ….
A. fisika
B. kimia
C. wujud
D. suhu
Tentang LatihanSoalOnline.com
Latihan Soal Online adalah website yang berisi tentang latihan soal mulai dari soal SD / MI Sederajat, SMP / MTs sederajat, SMA / MA Sederajat hingga umum. Website ini hadir dalam rangka ikut berpartisipasi dalam misi mencerdaskan manusia Indonesia.