Latihan Soal Online

Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal



SMP Kelas 7 / PAT IPS SMP Kelas 7

Intan, seorang pelajar SMP, setiap hari ke sekolah harus menggunakan angkot karena rumahnya jauh dari sekolah. Dia pun harus makan di sekolah. Pada hari ini, dia mempunyai kebutuhan seperti berikut.

– majalah Rp. 12.000,00

– kaos kaki Rp. 7.000,00

– makan siang Rp. 5.000,00

– ongkos Rp. 5.000,00

Uang Intan hanya Rp. 20.000,00. Rencana pembelian Intan yang baik adalah ….

A. majalah, kaos kaki

B. makan siang, ongkos, kaos kaki

C. makan siang, majalah, kaos kaki

D. majalah, kaos kaki, ongkos

Pilih jawaban kamu:
         


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1SD Kelas 2SD Kelas 3SD Kelas 4SD Kelas 5SD Kelas 6SMP Kelas 7SMP Kelas 8SMP Kelas 9SMA Kelas 10SMA Kelas 11SMA Kelas 12

Trending Topik

Loading...

Preview soal lainnya:

Kerjasama Negara ASEAN - IPS SMP Kelas 8 › Lihat soal

Berikut ini merupakan salah satu contoh kerjasama ASEAN di bidang ekonomi, kecuali . . .

A. kerjasama AFTA (ASEAN Free Trade Area)

B. ekspor komoditi utama antar negara ASEAN

C. pengembangan kerjasama di bidang industri yaitu dengan dibangunnya pabrik pupuk sriwijaya di Palembang

D. kerjasama dalam menanggulangi masalah narkoba


Kuis Tema 1 Subtema 2 SD Kelas 6 › Lihat soal

Berikut ini bahan dasar ikan asar,kecuali…

A. ikan lele

B. ikan cangkalang

C. ikan kuning

D. ikan tongkol


Materi Latihan Soal Lainnya:

Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.