Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal
Simaklah ilustrasi berikut.
Di suatu desa di tepi pantai yang cukup jauh dengan perkotaan, tinggallah seorang anak laki-laki yang hidupnya sebatang kara tetapi sangat dermawan. Setiap hari, ia menjual garam dan membagikan hasil penjualannya kepada para tetangganya. Meskipun hidupnya tidak bergelimang harta, setiap kali berhasil menjual garam, ia akan membelikan pakaian dan makanan untuk disedekahkan.
A. pedagang
B. peternak
C. penambang
D. penambak
Pilih jawaban kamu:
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya:
Prakarya dan Kewirausahaan (PKWU) SMA Kelas 10 › Lihat soalBentuk ketatalakuan kreatif dan inovatif dalam melaksanakan pekerjaan, mempunyai banyak sumberdaya, Serba bisa dan berpengetahuan luas adalah cerminan dari karakteristik….
A. Percaya diri
B. Berorientasi pada tugas
C. Berani mengambil resiko
D. Berpikir kearah hasil
E. Kepemimpinan
PAT PAI SMP Kelas 7 › Lihat soal
Bangsa Arab terbiasa dalam memanggil nama seseorang selain dengan nama asli juga menyebut dengan gelar sebagai penghormatan atau sanjungan, demikian khulafau rasyidin pun memiliki gelar seperti halnya khalifah Abu Bakar mendapatkan gelar As-Shiddiq karena…
A. Memimpin orang-orang beriman
B. Dinikahkan dengan dua putri Rasulullah saw.
C. Menjadi pemisah dan pembeda antara haq dan batil
D. Orang yang pertama kali meyakini kejadian isra’ mi’raj Nabi Muhammad saw.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- TIK SD Kelas 3
- Keperawatan SMK Kelas 12
- Sejarah Peminatan SMA Kelas 12 IPS
- PH Fikih MI Kelas 4
- PH Ekonomi SMA Kelas 10
- PH TIK SMP Kelas 8
- Fikih MI Kelas 1
- PAS Seni Budaya SMP Kelas 9
- PTS PPKn SMP Kelas 7
- Kuis 2 IPA SMP Kelas 8
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.