Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal
Perhatikan pernyataan berikut ini!
1) Indonesia pernah menjadi ketua GNB.
2) Menjadi salah satu negara pendiri GNB.
3) Terpilih sebagai salah satu anggota Dewan Keamanan.
4) Ikut serta menyelesaikan konflik regional seperti di Kamboja dan Filipina.
5) Ikut serta meredakan ketegangan perang dingin antara Blok Barat dan Blok Timur.
Pernyataan di atas yang sesuai dengan peran Indonesia dalam GNB adalah…
A. 1), 2), 3)
B. 1), 2), 4)
C. 1), 3), 4)
D. 2), 3), 4)
E. 3), 4), 5)
Pilih jawaban kamu:
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya:
PTS PPKn SMP Kelas 7 › Lihat soalPancasila merupakan sumber nilai Bangsa Indonesia. Hal itu merupakan fungsi ideologi dari…
A. Identitas bangsa
B. Sumber dari segala sumber hokum
C. Dasar negara
D. Dasar dalam kehidupan bernegara
Ujian Tengah Semester 2 Genap MID UTS PAI SD MI Kelas 5 › Lihat soal
Karena banyak para penghafal AI Quran yang wafat maka yang dilakukan Abu Bakar adalah ….
a. menggandakan Al Quran
b. penghafalan Al Quran
c. mengumpulkan ayat Al Quran
d. penyusunan ayat Al Quran
Materi Latihan Soal Lainnya:
- PH Prakarya SMP Kelas 9
- Persiapan PTS PAI SMP Kelas 8
- Kuis Tema 1 SD Kelas 5
- Surat Al-Kafirun - Pendidikan Agama Islam SD Kelas 6
- PAS Tema 6 SD Kelas 3
- UTS PKn SMA Kelas 12 Semester Ganjil
- IPS Tema 1 SD Kelas 4
- Seni Budaya Tema 5 Subtema 2 dan 3 SD Kelas 5
- STS PLH SD Kelas 2 Semester 2 Genap
- Hak dan Kewajiban Warga Negara - PPKn SD Kelas 5
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.