Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : SMP Kelas 9 / PTS IPS Semester 2 Genap SMP Kelas 9

Salah satu pendorong timbulnya kegiatan ekonomi  ekspor-impor antar negara adalah

A. perbedaan jenis kebutuhan, pengetahuan,dan teknologi

B. perbedaan peradaban dan kultur

C. terciptanya komunikasi dan kerja sama

D. taraf hidup masyarakat yang berbeda-beda

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #56437 : Seni Budaya SMA Kelas 11

Pernyataan yang berkaitan dengan drama sebagai karya seni pertunjukan adalah…

A. Tulisan berupa cerita yang menggambarkan sisi kehidupan manusia.

B. Tulisan yang menggambarkan segala kelebihan dan kekurangan manusia.

C. Segala keunggulan dan kelemahan manusia yang disampaikan melalui dialog

D. Sisi kehidupan manusia yang dimainkan tokoh cerita (pemeran) di atas pentas

E. Sisi kehidupan manusia yang dimainkan melalui dialog yang panjang dan padat


Soal #94465 : PH Tema 9 Subtema 1 SD Kelas 5

Tangga nada minor yang nada ke-6 dan ke-7 dinaikkan setengah laras disebut …

A. Minor asli

B. Minor harmonis

C. Minor melodis

D. Mayor


Materi Latihan Soal Lainnya: